Suara.com - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan waspada gelombang tinggi satu hingga dua meter yang berpeluang terjadi di perairan Kepulauan Seribu dan laut jawa bagian barat.
Dikutip Antara dari laman BMKG, Senin, pukul 04.00 WIB, peringatan itu berlaku sejak hari ini hingga pukul 19.00 WIB.
Secara umum, angin di perairan Laut Jawa Bagian Barat, Perairan Kepulauan Seribu dan Utara Jawa Barat umumnya bertiup dari arah Barat Daya hingga Barat Laut dengan kecepatan angin berkisar 10 hingga 25 knots.
Perairan Kepulauan Seribu dan Laut Jawa bagian Barat diperkirakan hujan ringan dengan arah angin dari Barat Daya menuju Barat pada kecepatan 10 hingga 25 knots. Tinggi gelombang diperkirakan 0,5 sampai 1,25 meter.
Sementara cuaca untuk sejumlah pelabuhan di DKI Jakarta diperkirakan cerah berawan dengan kecepatan angin dari barat daya ke barat 5-25 knots, gelombang 0,5 sampai 1,25 meter, suhu udara antara 25 hingga 33 derajat celsius dan kelembaban 55 persen sampai 80 persen.
Pelabuhan itu diantaranya Tanjung Priok, Sunda Kelapa, Marunda, Kalibaru, Kali Adem, Pelabuhan PPS Nizam Zachman Muara Baru dan Teluk Jakarta.
Berita Terkait
-
Waspada Hujan Besar dan Gelombang Tinggi 10 Hari ke Depan
-
Waspada Gelombang Tinggi Mencapai 1,5 Meter Hari Ini!
-
Ombak Tinggi di Perairan Sulawesi, Pelayaran Kolaka-Bajoe Ditutup Sementara
-
Potensi Gelombang Tinggi di Papua dan Papua Barat, Nelayan Harus Waspada
-
Waspada! Gelombang Tinggi di Pantai Selatan Jawa Bica Capai 4 Meter
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Film Horor Ternyata Bisa Jadi Terapi untuk Mengatasi Kecemasan
-
Komdigi Akui Kualitas Internet Indonesia Kalah Jauh dari Malaysia
-
5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
-
The Simpsons Bakal Hadir di Fortnite, Ini Bocoran Event-nya
-
Update HyperOS 3 Global Dimulai, Xiaomi 15T Series Dapat Giliran Pertama
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
5 Cara Mengembalikan Foto Lama yang Terhapus di HP Android
-
HP Flagship 'Murah' yang Laris, iQOO 15 Punya Kekurangan di Sektor Optik
-
Cara Convert Pulsa ke DANA dengan Mudah, Praktis untuk Belanja
-
Video Viral Dalam Gerbong Detik-Detik KA Purwojaya Anjlok, Netizen Ikut Tegang