Suara.com - Di zaman dan era baru ini, salah satu cara terbaik menciptakan suasana nyaman adalah dengan mendengarkan lagu-lagu dan podcast.
Tentunya ini dilakukan dengan aman di rumah saja, demi menjauhi keramaian.
Untuk tetap dekat dengan teman dan keluarga tanpa perlu hadir secara fisik, berikut empat fitur di Spotify yang bisa menghubungkan kalian selama masa PPKM Darurat:
1. Dengarkan lagu favorit kalian bersama teman dan keluarga dengan Spotify Sesi Grup dalam versi Beta
Tidak ada yang lebih menyenangkan dibanding menikmati lagu atau podcast favorit kalian bersama teman dan keluarga.
Dengan fitur ini, kalian bersama lima teman lainnya bisa mengontrol kegiatan mendengarkan bersama dengan orang di seluruh dunia secara real time.
Menjeda, memutar, lewati, pilih trek, atau menambahkan pilihan lagu, semuanya berada di tangan kamu dan squad.
2. Buat playlist kolaboratif dengan teman-teman kalian
Bagi kamu yang mengaku memiliki selera musik yang sama dengan teman-teman, playlist kolaboratif ini akan menguji seberapa kuat chemistry kelompok pertemanan kalian.
Baca Juga: Hadapi Pesaingnya, Spotify Akuisisi Podz Perkuat Konten Podcast
Playlist ini juga memungkinkan semua orang di seluruh dunia untuk mendekatkan diri satu sama lain melalui kekuatan musik dan podcast dari jarak jauh.
Ini juga akan memungkinkan kalian mengekspresikan perasaan, ketika merasa tidak ada kata yang dapat menggambarkannya!
Kalian dapat mengundang semua orang untuk bergabung, serta melihat apa yang mereka lakukan dan lagu apa yang mereka tambahkan.
3. Fitur baru ‘Blend’ akan menggabungkan playlist kalian dan teman
Blend adalah fitur khusus untuk dua orang teman yang ingin menggabungkan selera musik mereka dalam satu playlist yang dikurasi, khusus untuk mereka.
Hal ini memudahkan pengguna terhubung, menemukan, dan saling berbagi musik yang mereka sukai satu sama lain.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026