Suara.com - Coach EVOs Legends, Zeys baru-baru ini memberikan komentarnya terkait performa pentolan RRQ Hoshi, Lemon. Dalam komentarnya, Zeys mengakui hero pool luas yang dimiliki player asal Aceh tersebut.
Dalam wawancaranya, Zeys menyebut jika Lemon adalah salah satu player dengan hero pool luas. Memang diakui oleh banyak orang, Lemon mampu memainkan hampir semua hero Mobile Legends.
Sayangnya, walaupun memiliki hero pool yang luas, Lemon rupanya kerap tidak mampu memainkan hero meta yang ada di setiap season.
Melihat performa pentolan RRQ Hoshi ini, diakui oleh Zeys jika Lemon mungkin tidak bisa memainkan hero meta layaknya Harith dan Parsha.
Di sisi lain, Lemon justru sangat handal memainkan hero meta lainnya seperti Wanwan dan Lunox yang saat digunakan oleh player ini menjadi sangat mematikan.
''Hero pool Lemon memang banyak. Tapi kalau hero meta ada yang nggak bisa main. Dia nggak bisa main Harith. Dia bisa Wanwan dan Lunox, Pharsa juga dia jarang main. Menurutku dia nggak banyak bermain hero meta'' ungkap Zeys menjelaskan.
Dikenal sebagai salah satu player legend di pro scene Mobile Legends saat ini, Lemon justru memutuskan untuk rehat dari RRQ Hoshi pada MPL Season 8 mendatang.
Pengumuman mengenai rehatnya Lemon ini diungkap beberapa waktu saat RRQ Hoshi secara resmi mengumumkan jajaran roster untuk gelaran MPL Season 8.
Walaupun menimbulkan pro dan kontra, banyak yang mengapresiasi keputusan Lemon untuk rehat dari RRQ Hoshi ini. Pasalnya, player asal Aceh ini sudah terlalu lama berada di pro scene Mobile Legends.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Bau Asap Sate Daging Kurban Idul Adha
Berita Terkait
-
Analis EVOS Legends Prediksi Alter Ego dan ONIC Akan Tampil Gahar di MPL Season 8
-
Wann Jadi Jungler Lagi, EVOS Legends Pastikan Ferxic Bisa Mainkan Semua Role
-
Puji Hero Mage dan Fighter RRQ Lemon, Oura: Ngeri Banget
-
Coach EVOS Sebut Alter Ego Tim yang Menyebalkan, Ini Alasannya
-
Player Midlaner Terbaik Versi EVOS Zeys, Luminaire Tempati Urutan Pertama
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
25 Kode Redeem FF Hari Ini 5 November 2025: Skin Evo Gun Gratis Di Depan Mata
-
22 Kode Redeem FC Mobile 5 November 2025: Banjir Hadiah Rank Up dan Pemain Bintang Gratis
-
Terjemahan Langsung di AirPods Masuk ke Uni Eropa, Kapan Giliran Indonesia?
-
Review Realme 15T 5G: Desain BIkin Pangling, Punya Baterai Jumbo 7.000 mAh
-
5 HP Murah Memori Besar 256 GB, Harga Cuma Rp1 Jutaan
-
5 HP Rp 2 Jutaan Kamera Terbaik, Hasil Jepretan Jernih Cocok Buat Influencer
-
Gubernurnya Tertangkap KPK, Riau Masuk Provinsi Terkorup di Indonesia
-
Moto G67 Power Muncul di Toko Online: Bawa Baterai 7.000 mAh dan Snapdragon 7s Gen 2
-
Tips Bikin PIN ATM Agar Tidak Mudah Ditebak, Kombinasi Kuat, dan Aman dari Pembobolan
-
iQOO Z10R vs Realme 15T: Harga Mepet, Mending Mana Buat Gamer?