Suara.com - Turn 10 Studios baru saja merilis teaser Forza Horizon 5 dalam gelaran Gamescom 2021 pada segmen Xbox Showcase beberapa waktu yang lalu.
Dalam teaser yang dirilis pada 25 Agustus 2021 lalu, game Forza Horizon 5 ini justru disebut-sebut memiliki gameplay mirip PUBG Mobile.
Dilansir dari Screen Rant, teaser yang diungkap menunjukan awal permainan di Forza Horizon 5 yang membawa durasi selama 8 menit. Dalam teaser, nampak sejumlah player yang menuju Horizon Festival di Meksiko.
Dari teaser yang diungkap, nampak salah satu player dengan mobil yang diterjunkan langsung dari sebuah pesawat. Bagian teaser ini membuat banyak player menyamakan game Forza Horizon 5 dengan PUBG Mobile.
2 mobil yang meluncur dari pesawat tersebut adalah Ford Bronco Badlands tahun 2021 dan Mercedes AMG One yang menjadi cover game Forza Horizon 5.
Forza Horizon 5 merupakan video game balap yang dirilis tahun 2013 lalu oleh Turn 10 Studios yang lalu diterbitkan oleh Microsoft Studios untuk Xbox One.
Menurut rencana, Forza Horizon 5 baru akan diperkenalkan secara resmi pada 9 November 2021 mendatang melalui Steam, Microsoft Store dan Xbox.
Di Steam, Forza Horizon 5 dapat dibeli dengan harga Rp 700.000 untuk versi standar dan Rp 900.000 untuk versi deluxe dan Rp 1.000.000 untuk versi premium.
Masih membuka masa pre order, belum diketahui dengan pasti mengenai kapan Forza Horizon 5 akan segera diperkenalkan dan dirilis resmi oleh Turn 10 Studio. Perlu bersabar hingga game ini diperkenalkan ya.
Baca Juga: Forza Horizon 5 Pamer Gameplay 8 Menit, Grafis Masih Mengagumkan!
Berita Terkait
-
Hanya Sampai 30 Agustus 2021, Ini Cara Dapat Emas 24 Karat atau Motor PUBG Mobile
-
Jangan Sampai Ketinggalan, Kode Redeem Free Fire 27 Agustus 2021
-
Netflix Uji Coba Tampilkan Game Langsung dari Aplikasi
-
Viral Gamers Didatangi Polisi Tetap Cuek, Warganet: Ciduk Aja Pak!
-
Bukan Jungler, Bkent Ungkap Role Paling Sulit di Game Mobile Legends
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Hindari Bocoran, GTA 6 Versi Fisik Diprediksi Alami Penundaan
-
Redmi Note 15 5G vs Infinix Note Edge: Mending HP Murah Layar Curved yang Mana?
-
Industri Ambil Peran Aktif Bangun SDM Vokasi Masa Depan
-
5 Rekomendasi Tablet yang Bisa Sambung ke Proyektor, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
4 HP Murah Snapragon di Bawah Rp1,5 Juta untuk Multitasking, Tidak Gampang Panas
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Gempa Beruntun Melanda Selatan Jawa: Kata 'Gempa' dan 'Kerasa' Trending di X
-
31 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 27 Januari 2026, Ada Draft Voucher dan Icon Legendaris 115-117
-
54 Kode Redeem FF Terbaru 27 Januari 2026, Klaim Gloo Wall dan Item Jujutsu Kaisen Gratis
-
5 Tablet Samsung untuk Desain Grafis, Nyaman saat Menggambar