Suara.com - Tentu Anda pernah menggunakan TikTok untuk mengakses berbagai konten hiburan bukan? Tak jarang musik di video Tiktok enak didengarkan, kalian pun tertarik untuk mendownload. Lalu bagaimana cara download lagu Tiktok ?
Cara download lagu TikTok pun sebenarnya cukup mudah. Bahkan kalian juga dapat download lagu TikTok terbaru 2021.
Sebenarnya ada banyak cara yang bisa Anda gunakan untuk mengunduh lagu TikTok. Beberapa diantaranya bisa Anda temukan di sini.
Cara Download Lagu TikTok
Untuk mengunduh lagu TikTok terbaru 2021, kalian dapat menempuh beberapa cara berikut. Simak cara download lagu Tiktok di bawah ini.
1. Dengan LoveTik
Cara paling muda adalah dengan situs Lovetik, karena Anda tidak perlu instal aplikasi. Ikuti langkah berikut;
- Buka TikTok, lalu salin link video TikTok yang ingin didownload
- Masuk ke Lovetik.com melalui Google Chrome atau klik download video tiktok.
- Tempelkan link pada kotak yang tersedia.
- Lalu klik "Mulai"
Tunggu beberapa saat untuk proses pengunduhan, dan video yang Anda inginkan akan tersimpan di folder download.
2. Gunakan Situs YTop1
Baca Juga: Cara Download Video TikTok dengan Aplikasi Snaptik
Cara pertama Anda bisa menggunakan layanan dari YTop1. caranya mudah, Anda tinggal ikuti langkah di bawah ini.
- Buka aplikasi TikTok, lalu salin link video TikTok yang ingin diunduh lagunya
- Buka situs ytop1.com lalu tempelkan link ke box yang tersedia pada situs tersebut
- Video TikTok yang Anda paste di sana akan otomatis terlihat, untuk pengecekan
- Klik Unduh File MP3 dengan kualitas yang Anda inginkan
- Klik Unduh
Dalam waktu singkat, file MP3 dari video tersebut akan terunduh di perangkat yang Anda miliki. Cukup simpel dan praktis bukan?
3. Dengan ssstik.io
Jika Anda mengetikkan kata kunci cara download lagu TikTok di Google, situs ini akan muncul di hasil pencarian paling atas. Ini jadi bukti bahwa situs tersebut digunakan oleh banyak orang, dan memberikan hasil unduhan yang berkualitas bagus.
Cara download lagu TikTok dari situs ini sendiri bisa dilakukan dengan langkah berikut ini.
- Temukan video yang ingin Anda download musiknya di TikTok
- Kemudian salin link yang ada pada video TikTok tersebut
- Buka situs ssstik.io, lalu tempelkan link ke dalam box yang tersedia di bagian atas situs
- Klik Download, lalu tunggu beberapa saat
- MP3 Anda bisa disimpan di lokasi yang Anda inginkan.
Tak kalah mudah bukan cara download lagu TikTok dengan situs ini? Mungkin berkat kemudahan dan simpelnya operasional situs ini, sstik.io jadi favorit untuk mengunduh video-video TikTok jadi MP3.
Berita Terkait
-
Cara Mendapatkan Uang dari TikTok Lite, Ikuti 3 Tahap Ini
-
Cara Download Video TikTok dengan Aplikasi Snaptik
-
Cara Download Video TikTok Pakai Aplikasi Video Downloader For TikTok
-
Sering Jadi Viral, Begini Cara Mengetahui Judul Lagu TikTok
-
Daftar 5 Lagu TikTok Terpopuler 2021 dan Paling Viral, Ada Lirik Lagunya
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Red Magic 11 Air: Benarkah Hanya Jiplak Konsep iPhone Air atau Justru Monster Gaming yang Menyamar?
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 10 Januari 2026, Klaim M249 dan Bundle HRK Uniform Gratis
-
Terpopuler: Sikap Komdigi ke Fitur Grok X, Rekomendasi HP 1 Jutaan Memori Internal 256 GB
-
28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
-
Cara Mengecek HP Disadap atau Tidak, Lakukan Pemeriksaan Ini
-
2026 Siap Ganti HP? Ini 5 HP Terbaru Harga Rp2 Jutaan, Layar AMOLED Baterai Jumbo
-
Xiaomi Rilis Redmi Soundbar Speaker 2 Pro 2026, Harga Lebih Terjangkau
-
5 Rekomendasi HP Oppo RAM 8 GB Terbaik 2026, Performa Gacor!
-
Oppo Reno 15 Pro Mini Debut: Bodi Mirip iPhone 17, Harga Lebih Murah