Suara.com - Pemain setia Call of Duty Mobile (CODM) memiliki beberapa kode redeem aktif yang dapat digunakan untuk mendapatkan berbagai hadiah menarik secara gratis.
Kini pemain dapat mengklaim kode redeem Call of Duty Mobile 25 Oktober 2021.
Umumnya, item-item dalam game hanya bisa didapat setelah pemain melakukan misi atau membeli dalam toko.
Tetapi, dengan menggunakan kode redeem, pemain tidak perlu mengeluarkan koin atau uang dan bisa mendapatkan item secara gratis.
Berkat kode redeem Call of Duty Mobile ini, pemain bisa mendapatkan item menarik seperti outfit, karakter, senjata, hingga skin baru.
Berikut ini daftar kode redeem Call of Duty Mobile 25 Oktober 2021 yang masih bisa diklaim pemain, berdasarkan video yang diunggah oleh akun YouTube Mastation2019 dan Studio Games:
- BQIHZBZC4Q
- 170TSIINDQ9UZ
- 3EREQN8HR4KXN
- SX4G73D55RNJ7
- BFOEZOIIIUZ9CKM
- BFNUZILDFZ4JU43
- ARPM3LUJ0JF97
- BFQHZBNEELZ8TMJ
- BF0GZBCPCFRZKSX
Untuk mengklaim kode redeem Call of Duty Mobile pun sangat mudah.
Berikut ini langkah yang harus dilakukan pemain untuk menggunakan kode redeem tersebut:
- Akses pusat pertukaran secara langsung dengan memasukkan alamat https://www.callofduty.com/redemption
- Masukkan salah satu kode redeem Call of Duty: Mobile di atas ke dalam bagian Redeem Code.
- Masukkan kode verifikasi.
- Klik tombol Submit.
Jika berhasil, pemain akan mendapatkan hadiah gratis di box item atau pesan dalam game.
Baca Juga: 9 Kode Redeem Terbaru Call of Duty Mobile 22 Oktober 2021
Hal penting yang perlu diingat adalah kode redeem Call of Duty Mobile 25 Oktober 2021 hanya berlaku untuk versi seluler game.
Selain itu, semua kode redeem memiliki tanggal kedaluwarsa sehingga pemain harus segera mengklaimnya sebelum limit.
Berita Terkait
-
Ada Puluhan Hadiah, Tukarkan Kode Redeem Call of Duty Mobile 22 September 2021
-
Klaim Kode Redeem FF Terbaru 22 September 2021, Dapatkan Senjata Barunya
-
Update! Kode Redeem Call of Duty: Mobile 21 September 2021
-
Hey Survivor! Buruan Klaim Kode Redeem Call of Duty Mobile 20 September 2021
-
Gamer Jangan Telat! Ini Kode Redeem Call of Duty: Mobile yang Bisa Kamu Klaim
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
Terkini
-
Xiaomi Pad 8 Kantongi Sertifikasi Komdigi, Harga Xiaomi Pad 7 Makin Murah
-
Fujifilm instax mini Evo Cinema dan instax mini Link+, Paduan Kamera Digital, Film Klasik, dan Video
-
Kapan MPL ID Season 17 Dimulai? Ini Jadwal dan Tim yang akan Bertanding
-
Siap Rilis, Konfigurasi Memori Xiaomi 17 Versi Global Bocor ke Publik
-
7 Rekomendasi HP Layar AMOLED Murah 2026, Tampilan Jernih Mulai Rp1 Jutaan
-
5 Rekomendasi HP Android Harga Murah Rp2 Jutaan Tahan Dipakai 5 Tahun Lebih
-
5 Rekomendasi HP Murah Harga 2 Jutaan Bisa Rekam Video 4K
-
Samsung Galaxy A07 5G vs Samsung Galaxy A06 5G: Apa Saja Peningkatannya?
-
Dari Inovasi hingga Keamanan Siber, Arah Baru Bisnis Digital
-
5 HP Murah 2026 yang Dijamin Dapat Update Android hingga 4 Tahun ke Depan