Tampilan jam memiliki versi Always On Display yang pas dan dapat disederhanakan untuk mengurangi penggunaan daya.
Beberapa tampilan jam bahkan dapat diedit dan kamu dapat menyesuaikan widget untuk ditampilkan seperti detak jantung, langkah, cuaca, dan lainnya.
Spesifikasi & Perangkat Lunak
Lewat Amazfit GTR 3 dan Amazfit GTR 3 Pro, Huami memperkenalkan Zepp OS terbaru. Dengan sistem operasi terbaru dengan antarmuka pengguna yang disempurnakan.
Walau tidak sekuat Wear OS, tetapi mendukung aplikasi pihak ketiga yang bekerja pada kerangka kerja aplikasi yang dirancang untuk mengurangi penggunaan daya.
Beberapa aplikasi terintegrasi dengan Home Connect, alat untuk mengontrol perangkat rumah pintar.
Amazfit sedang dalam tahap pengembangan aplikasi berbasis web yang memungkinkan setiap orang membuat tampilan jam dan aplikasi mereka sendiri kedepannya.
Sensor dan konektivitas
Jam tangan pintar ini dilengkapi dengan banyak sensor untuk melacak aktivitas fisik pada tingkat profesional.
Baca Juga: Susul Seri Sebelumnya, Huawei Watch GT Runner Rilis November 2021 Ini?
Keduanya menawarkan pelacakan detak jantung 24/7 dan pelacakan oksigen darah berkat sensor SpO2.
Memiliki kemampuan mengukur tingkat oksigen darah hanya dalam 15 detik dan mereka juga mendukung pelacakan tidur yang memantau berbagai tahap tidur dan tidur siang.
Model Pro mendukung penentuan posisi satelit berdasarkan 5 konstelasi utama dan juga dapat melacak VO Max dan mengukur suhu, sedangkan versi standar tidak dapat melakukannya.
Last but not least, dengan versi Pro kamu mendapatkan dukungan Alexa dan penyimpanan internal 2,3 GB untuk menyimpan musik dan podcast.
Kamu mungkin memerlukan fitur-fitur yang disediakan oleh varian Pro atau tidak, tetapi itu pasti fitur yang sangat menarik yang dapat menjelaskan perbedaan harga antara kedua jam tangan ini.
Baterai
Berita Terkait
-
Bawa Layar AMOLED, Ini Deretan Fitur di Redmi Watch 2
-
Huawei Watch Fit Mini Rilis, Tampil Elegan dengan 96 Mode Latihan Olahraga
-
Bebani Rakyat, Relawan Jokowi Joman Gugat Inmendagri soal Syarat Tes PCR di PTUN Besok
-
Review Amazfit GTR 2e: Smartwatch Trendi Teman Berolahraga
-
Vivo Siapkan Smartwatch Baru, Ini Bocoran Fiturnya
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
Terkini
-
Setahun Prabowo Gibran, Meutya Hafid Ungkap 60 Juta Warga Belum Kebagian Akses Internet
-
Meutya Hafid Sebut AI Bakal Gantikan 85 Juta Pekerjaan di Tahun 2025
-
YouTube Tambah Fitur Shorts Timer, Biar Gak Kecanduan Scroll Terus
-
WhatsApp Tambah Fitur Baru, Bikin Orang Tua Aman dari Penipuan Online
-
Modus Baru Penipuan di TikTok Live: Kirim Gift Rp500 Ribu Dijanjikan Diganti Rp30 Juta
-
Setahun Starlink di Indonesia, Kecepatan Internet Malah Makin Lelet
-
Industri Ritel Mulai Digitalisasi, Ribuan Karyawan Ikut Terdampak
-
HP Flagship Xiaomi Ini Akan Segera Menerima HyperOS 3
-
20 Kode Redeem FC Mobile 24 Oktober: Klaim Hadiah Langka dari Event Footyverse dan Liga Champions!
-
Oppo Reno 15 Series Bakal Hanya Punya Dua Model? Bye Reno 15 Pro Max