Suara.com - Pet atau hewan peliharaan adalah salah satu elemen unik yang membedakan Free Fire (FF) dari game mobile battle royale lainnya. Pet menemani pemain di medan perang dan memiliki kemampuan khusus yang membantu kinerja.
Secara berkala, Garena telah menambahkan pet baru dan memberikan lebih banyak opsi untuk pemain FF. Pada 2021, pengembang menghadirkan tujuh pet ke dalam FF melalui event.
Dilansir dari Sportskeeda pada Sabtu (11/12/2021), berikut ini lima pet FF paling keren yang dirilis secara gratis pada 2021:
Dr. Beanie
Dr. Beanie merupakan hewan peliharaan terbaik dan paling keren yang diberikan secara gratis selama 2021 melalui event top-up pada Juli.
Pet ini memiliki skill Dashy Duckwalk yang mampu meningkatkan kecepatan gerakan pemain sebesar 30 persen saat pemain berada dalam posisi jongkok.
Saat pet mencapai level tertinggi, kecepatan gerakan akan meningkat sebesar 60 persen.
Beaston
Beaston adalah pet baru pertama yang ditambahkan ke dalam FF tahun ini dan pemain memperolehnya pada Januari. Dengan skill Helping Hand miliknya, pemain dapat meningkatkan penggunaan item utilitas.
Baca Juga: Belasan Kode Redeem CODM 11 Desember 2021, Tukarkan Sekarang Juga!
Pada level pertama, jarak lempar granat, gloo walls, flashbang, dan granat asap akan meningkat sebesar 10 persen. Ini terus meningkat hingga 30 persen pada level maksimal.
Sensei Tig
Sensei Tig adalah pet yang memiliki keterampilan Nimble Ninja. Pet ini dirilis pada September, bersama dengan dua skin dan pet action.
Ketika Nimble Ninja diaktifkan, durasi skill man-marking musuh akan berkurang 30 persen hingga menjadi 50 persen dalam level maksimal.
Dreki
Dreki ditambahkan ke dalam game pada April lalu melalui event Dreki Top Up, di mana gamer yang membeli 300 diamonds dapat memperolehnya secara gratis.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
500 Ribu Unit iPhone 17 Series Tenggelam di Lautan, Netizen: Dugong Duluan yang Pake!
-
Robot Humanoid IRON Bikin Heboh, Gerakannya Terlalu Mirip Manusia
-
Mengapa Mayoritas Manusia Lebih Nyaman Menggunakan Tangan Kanan?
-
Waspada Penipuan Online Mengaku Hacker, Polisi, dan Hitmen, Siap Ancam Sebar Data Pribadi!
-
Inilah Alasan Apple Geser Peluncuran iPhone Air 2 ke 2027 dan Bawa Chip 2 Nm
-
HyperOS 4 + Android 17: Xiaomi Siap Ubah Ponsel Jadi Konsol Game Generasi Baru
-
49 Kode Redeem FF Terbaru 17 November 2025: Klaim Skin, Diamond, dan Bundle Gratis
-
21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 November 2025, Gratis Pemain OVR Tinggi dan Ribuan Gems
-
4 Rekomendasi Tablet Rp2 Jutaan Memori 256 GB untuk Kerja, Multitasking Anti Lemot
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru: Dapatkan Skill Boost, Coin Bonus, dan Item Premium Gratis!