Suara.com - Samsung Galaxy A33 5G resmi diluncurkan ke Indonesia.
Meskipun ponsel ini dikenalkan bersama Galaxy A53 5G, tapi justru Galaxy A33 5G baru diluncurkan sekarang di Indonesia.
"Samsung menghadirkan Galaxy A33 5G dengan fitur-fitur yang dibutuhkan Gen Z dalam menuangkan kreativitasnya di media sosial," kata MX Product Marketing Senior Manager, Samsung Electronics Indonesia, Ricky Bunardi dalam keterangannya, Kamis (31/3/2022).
Spesifikasi Samsung Galaxy A33 5G
Samsung Galaxy A33 5G mengusung layar Super AMOLED berukuran 6,4 inci, resolusi Full HD+, refresh rate 90Hz, dan dilapisi Gorilla Glass 5.
Sementara ukuran dimensinya 159.7 x 74 x 8.1 mm dan berat 186 gram.
Samsung Galaxy A33 5G membawa kamera utama 48MP dengan optical image stabilization (OIS), kamera ultrawide 8MP, kamera makro 5MP, dan kamera depth 2MP. Lalu kamera depannya berukuran 13MP.
Samsung Galaxy A33 5G diperkuat chip Exynos 1280 yang dipasangkan dengan opsi penyimpanan 6GB/128GB, 8GB/128GB, dan 8GB/256GB. Ponsel menjalankan One UI 4.1 berbasis Android 12.
Baterainya berkapasitas 5.000mAh yang support charger berkecepatan 25W. Seperti Galaxy A53 5G sebelumnya, ponsel ini juga tidak disertakan charger dalam boksnya.
Baca Juga: Spesifikasi Samsung Galaxy A23 di Indonesia, Harga Rp 3 Jutaan
Fitur lain yang disediakan, yakni IP67 untuk tahan air dan debu, slot microSD hingga 1TB, hingga sensor sidik jari.
Harga Samsung Galaxy A33 5G dijual:
- Rp 4.699.000 (6GB/128GB)
- Rp 4.999.000 (8GB/128GB)
- Rp 5.499.000 (8GB/256GB)
Samsung Galaxy A33 5G tersedia dalam pilihan warna Awesome Black, Awesome White, Awesome Light Blue, dan Awesome Peach.
Ponsel bisa didapatkan lewat pre-order pada 4-6 April 2022 di situs resmi Samsung Indonesia dan Shopee.
Berita Terkait
-
Krisis Chip, Samsung Indonesia Pastikan Stok Galaxy Z Fold 3 dan Flip 3 Aman
-
Absen Tahun Ini, Samsung Galaxy Note Akan Tetap Dapat Pembaruan Software
-
Sultan! Samsung Galaxy Z Fold 3 dan Galaxy Flip 3 Thom Browne Edition, Dijual Rp 52 Juta
-
Samsung Galaxy Buds 2 Dirilis di Indonesia, Harga Rp 1,7 Juta
-
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy Note 20 Ultra 5G, Makin Powerful dengan RAM 12GB
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Panduan Lengkap Menghubungkan Laptop Windows dan Mac ke Monitor Eksternal, Ini Langkah-langkahnya
-
Baru Rilis, ARC Raiders Kalahkan Battlefield 6 Dua Pekan Beruntun di Steam
-
LG Pastikan TV Lolos Standar Global Lewat 500 Tes Ketat
-
5 HP 2 Jutaan Kamera Terbaik dan RAM Besar untuk Hadiah Anak di Akhir Semester
-
5 Tablet 2 Jutaan dengan SIM Card, Tak Perlu Wifi dan Bisa Pakai WhatsApp
-
7 HP RAM Besar Kamera Bagus Harga Terjangkau, Bebas Multitasking Tanpa Nge-Lag!
-
31 Kode Redeem FC Mobile Aktif 19 November: Ada Ribuan Gems, Pemain 111-113, dan Glorious
-
Teaser Beredar ke Publik, Fitur dan Warna POCO F8 Ultra Terungkap
-
5 Rekomendasi Smartwatch dengan Fitur AI, Ada yang Bisa Pakai ChatGPT
-
5 Rekomendasi HP Rp 2 Jutaan yang Ada NFC untuk Game dan Pembayaran Digital