Suara.com - Ada banyak aktivitas menarik yang bisa dilakukan untuk mengisi waktu ngabuburit. Salah satunya adalah bermain game.
Berikut ini, telah dirangkum lima game santai yang cocok untuk menemani waktu ngabuburit kamu.
Stardew Valley adalah game simulasi pertanian yang terinspirasi dari seri video game Harvest Moon.
Di awal permainan, pemain membuat karakter. Karakter ini akan menjadi penerima sebidang tanah dan rumah kecil yang pernah dimiliki oleh kakek mereka di sebuah kota kecil bernama Pelican Town.
When the Past was Around adalah game teka-teki petualangan tentang cinta.
Pemain akan diminta memutuskan nasib karakter dalam game tersebut berikutnya.
Ini adalah kisah Eda, seorang gadis berusia awal 20-an. Seperti orang seusianya, dia tersesat. Dia tersesat dalam perjalanan untuk mencapai mimpinya.
Baca Juga: 5 Game PS5 Teman Ngabuburit, Bikin Puasa Makin Seru
3. Bus Simulator Indonesia
Sesuai dengan namanya, game ini memberikan kamu pengalaman menyetir bus.
Game Bus Simulator Indonesia Mod Apk ini merupakan permainan buatan dalam negeri.
Kelebihan dari permainan ini adalah seluruh permainan menggambarkan kekayaan alam Indonesia.
4. Where is My Cat ? - Escape and Merge Game
Game ini akan sangat menyenangkan jika kamu adalah pecinta kucing. Bagaimana tidak, kamu akan diajak seru-seruan mencari kucing yang tersesat.
5. Plants vs Zombies
Berita Terkait
-
Jumlah Pemain Babylon's Fall Memprihatinkan, Kegagalan Square Enix di Tahun Ini?
-
VNG segera rilis Ys 6 mobile The Ark of Napishtim di Indonesia
-
5 Pemain dengan Assist Tertinggi di Regular Season MPL S9, RRQ Clay Nomor 1
-
Rekomendasi 5 Smartphone Samsung Terbaik untuk Main Genshin Impact
-
Hideo Kojima Bantah Rumor Studionya Diakuisisi PlayStation
Terpopuler
- Selamat Datang Elkan Baggott, Belum Kering Tangis Timnas Indonesia
- Pondok Pesantren Lirboyo Disorot Usai Kasus Trans 7, Ini Deretan Tokoh Jebolannya
- Pengamat Pendidikan Sebut Keputusan Gubernur Banten Nonaktifkan Kepsek SMAN 1 Cimarga 'Blunder'
- Biodata dan Pendidikan Gubernur Banten: Nonaktifkan Kepsek SMA 1 Cimarga usai Pukul Siswa Perokok
- 6 Shio Paling Beruntung Kamis 16 Oktober 2025, Kamu Termasuk?
Pilihan
-
Patrick Kluivert Bongkar Cerita Makan Malam Terakhir Bersama Sebelum Dipecat
-
Dear PSSI! Ini 3 Pelatih Keturunan Indonesia yang Bisa Gantikan Patrick Kluivert
-
Proyek Sampah jadi Energi RI jadi Rebutan Global, Rosan: 107 Investor Sudah Daftar
-
Asus Hadirkan Revolusi Gaming Genggam Lewat ROG Xbox Ally, Sudah Bisa Dibeli Sekarang!
-
IHSG Rebound Fantastis di Sesi Pertama 16 Oktober 2025, Tembus Level 8.125
Terkini
-
18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 16 Oktober 2025, Kesempatan Gaet Henry OVR 113 dan 15.000 Gems
-
Komdigi Denda Elon Musk Rp 78 Juta Gara-gara Konten Pornografi di X
-
Daftar Laptop Terbaik 2025 dengan Chipset dan GPU Tercanggih
-
15 Kode Redeem Mobile Legends 16 Oktober: Hadiah Blazing Autumn dan Skin Permanen Gratis!
-
25 Kode Redeem FC Mobile 16 Oktober: Klaim Hadiah Anniversary Week 4 dan Pemain Arsenal OVR 113!
-
86% Wisatawan Khawatir Data Pribadinya Tak Aman Saat Gunakan AI untuk Rencana Liburan
-
Biwin Amber CB500 Bawa Era Baru Kartu Memori CFexpress untuk Kreator Video
-
25 Kode Redeem FF Hari Ini 16 Oktober: Klaim Hadiah Neon Nusantara tanpa Top-Up!
-
Assassin's Creed Shadows Segera Hadir ke Switch 2, Ini Bocoran Harganya
-
Bocoran Harga POCO F8 Ultra dan Redmi K90, HP Flagship Ini Dibanderol Miring?