Suara.com - BTK Mobazane buka suara terkait kekalahan timnas Indonesia atas timnas Filipina di cabor esports nomor Mobile Legends SEA Games Vietnam lalu. Diakui oleh Mobazane, META jungler tank saat ini tidak cocok untuk jungler timnas, Albert.
Di live streaming di YouTube, Mobazane turut menyampaikan analisanya mengenai penyebab kekalahan timnas Indonesia atas OHMYVENUS dan kawan-kawan dari timnas Filipina.
Diakui oleh Mobazane, kemenangan timnas Filipina ini tidak lain karena pengaruh besar Wise yang memainkan Akai sebagai jungler dengan sangat baik.
Mobazane lalu membandingkan permainan jungler timnas Filipina tersebut dengan jungler timnas Indonesia, Albert yang ia sebut terbiasa memainkan hero assassin.
"Satu hal yang paling menonjol adalah Akai, Wise selalu melakukan spam dengan Akai. Tapi Albert tidak melakukan yang terbaik. Albert player assassin yang menjadi tank, saya pikir Albert tidak cocok dengan META ini" ungkap Mobazane.
Tidak bisa bermain agresif dengan hero tank sebagai jungler, timnas Indonesia harus mengakui permainan timnas Filipina yang memainkan pola pasif objektif dengan META baru tersebut.
"Ini bukan META Indonesia sekarang, game begitu pasif dan objektif itu selalu menjadi kekuatan Filipina" lanjutnya.
Sebelumnya, timnas Filipina bermain dengan sangat baik di Grand Final cabor esports nomor Mobile Legends SEA Games Vietnam. Duet OHMYVENUS dan Wise sukses memberi kekalahan untuk timnas Indonesia dengan skor akhir 3-1.
Baca Juga: Dear PSSI! Timnas Indonesia TC di Training Center Safin Pati Saja, Semuanya Gratis
Berita Terkait
-
Stefano Lilipaly Minta Skuad Garuda Lupakan Hasil SEA Games, dan Fokus Persiapan Kualifikasi Piala Asia 2023
-
Gerard Artigas Bergabung, Lini Depan Persis Solo Bak Perpaduan Barcelona dan Timnas Indonesia
-
Bermain Impresif di SEA Games 2021, Ini Alasan Shin Tae-yong Tak Panggil Ronaldo Kwateh di Timnas Senior
-
Jelang Bergulirnya Turnamen Toulon Cup Timnas Indonesia U-19 Siap Tempur
-
Siap Tempur Bersama Timnas Indonesia, Elkan Baggott Korek Informasi Soal Bangladesh dari Pemain Ipswich Town
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
7 HP Murah Terbaru di Indonesia: Baterai Jumbo, Cocok untuk Pekerja Mobile dan Streaming
-
Deret Keunggulan Xiaomi 15T, Dari Lensa Zoom hingga Kamera Leica
-
Moto Buds Bass Rilis: TWS Murah Motorola dengan Fitur ANC dan Baterai Tahan Lama
-
Lazada Siapkan Investasi Rp 400 Miliar buat Harbolnas 11.11
-
Lupakan Garmin! Ini 5 Pilihan Smartwatch Strava Terbaik 2025 di Bawah Rp 1 Juta untuk Pelari Kalcer
-
22 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 6 November: Ada Rank Up, Gems, dan Pemain 110-113
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 6 November: Raih Skin Groza FFCS, Diamond, dan Emote Bucin
-
Politisi PSI Yakin Gibran Adalah 'Jokowi 2.0', Tak Diasingkan di Papua
-
Gampang Banget, Begini Trik Mindahin Data dari Word ke Excel, Cuma Hitungan Detik!
-
Apple Siapkan Macbook Murah Calon Pembunuh Laptop Chromebook, Ini Harganya