Suara.com - Disney mengumumkan kalau aplikasi Disney+ resmi tersedia di konsol Sony PlayStation 5 atau PS5 secara global.
Berbeda dengan Disney Plus di PS4 sebelumnya yang terbatas pada format 1080p, versi baru ini sudah mendukung video dengan format 4K HDR.
Pengguna PS5 sudah bisa mengunduh aplikasi Disney Plus baru di menu media yang ada di home. Sementara pengguna konsol di Amerika Latin juga bisa mengunduh aplikasi Star Plus.
“Bagian penting dari strategi ekspansi global kami adalah untuk bertemu konsumen di manapun mereka berada, itulah sebabnya kami bersemangat untuk meningkatkan Disney Plus dan Star Plus ke pengguna PlayStation 5,” kata EVP of Product and Design Disney, Jerrell Jimerson.
"Kemampuan untuk mendukung streaming video 4K HDR di platform juga akan meningkatkan pengalaman menonton bagi para penggemar," lanjut dia, seperti dilansir dari The Verge, Kamis (6/10/2022).
Pesaing Disney seperti Netflix, Amazon, dan HBO Max sebenarnya sudah menawarkan streaming video beresolusi 4K di PS5. Dengan begitu maka peluncuran ini jadi upaya Disney untuk bersaing dengan platform lainnya.
Jadi gamers tak perlu lagi menggunakan aplikasi Disney Plus dari aplikasi di TV atau perangkat lain, karena sudah bisa langsung dilakukan dari PS5.
Tapi hal itu tak berlaku bagi pengguna PS4 Pro. Sebab Disney Plus masih terbatas di resolusi Full HD, bukan 4K.
Baca Juga: Cara Hapus Akun Disney Plus Hotstar, Tak Banyak Pengguna yang Tahu
Tag
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Drakor Action Thriller Ji Chang Wook, Terbaru The Manipulated di Disney Plus Hotstar
-
Pre-Order Resident Evil Requiem Dibuka, Ada Edisi Khusus
-
Untuk Pertama Kalinya, Seri Game Halo Siap Menuju PS5
-
Laris, PS5 Lampaui Penjualan Sepanjang Masa PS3 di AS
-
Harga Layanan Streaming Disney Naik Rp50.000 di Bulan Oktober
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Spesifikasi dan Harga Vivo Y21d Indonesia: HP Murah Bersertifikasi Militer, Baterai Jumbo
-
51 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Klaim Skin Burning Lily dan Mythos Fist
-
Moto Pad 60 Neo Resmi ke Indonesia, Tablet Murah Motorola Harga Rp 2 Jutaan
-
Trik Pindahkan Microsoft Office Tanpa Ribet: Simak Langkah Mudah Berikut
-
iQOO Z10R vs realme 15T: Duel Panas HP 3 Jutaan, Mana Punya Kamera Paling Oke?
-
7 Rekomendasi HP 3 Jutaan untuk Gaming, Cocok untuk Anak Sekolah hingga Dewasa Muda
-
21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 November: Klaim Pemain 111-113 dan Belasan Ribu Gems
-
Moto G67 Power Rilis: HP Murah dengan Kamera Sony dan Baterai 7.000 mAh
-
5 Pilihan HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik untuk Multitasking dan Gaming
-
YouTube Hipnotis Masyarakat! Waktu Nonton Melonjak 20%, Siapa Sangka Ini Alasannya