Potret Fashionable Kim Keon Hee (Instagram @first_lady_kim_keonhee)
Suara.com - Istri presiden Korea Selatan, Kim Keon Hee, menjadi sorotan warganet Indonesia ketika menghadiri acara KTT G20 yang diselenggarakan di Bali. Pasalnya, paras cantik Kim Keon Hee membuatnya disebut mirip artis drama Korea.
Ramai dibicarakan warganet di media sosial, siapa pun pasti penasaran dengan profil Kim Keon Hee. Dilansir dari Namu pada Rabu (16/11/2022), berikut ini profil lengkap Kim Keon Hee:
- Kim Keon Hee lahir pada 2 September 1972. Ayahnya bernama Kim Gwang Seop dan ibunya bernama Choi Eun Soon.
- Ayahnya meninggal pada 1987.
- Kim Keon Hee lulus dari Myeongil Girls' High School yang berlokasi di Gangdong-gu, Seoul, pada Februari 1991.
- Dari Maret 1992 hingga Februari 1996, Kim Keon Hee lulus dari Department of Painting, College of Arts and Physical Education, Kyonggi University.
- Pada Mei 1995, ia terlipih di Korea Art Exibiton.
- Dari Maret 1996 hingga Februari 1999, Kim Keon Hee lulus dari Sookmyung Women's University dengan gelar S2 di Art Education.
- Dari Maret 1999 hingga Februari 2008, ia lulus dari Kookmin University's Graduate School of Techno Design dengan gelar Ph.D di Digital Content Design.
- Pada 2001, Kim Keon Hee menjadi instruktur seni di Youngnak Girls' Commercial High School.
- Pada 11 Juli 2001, Kim Keon Hee menyelenggarakan pameran solo di Dansung Gallery, Seoul.
- Pada semester pertama dan kedua 2005, ia menjadi dosen di Computer Game Department di Seoul National University of Information and Technology dan mengajar tentang grafik komputer 2D hingga pengembangan konten.
- Pada 25 Juli 2007, Kim Keon Hee mendirikan Covana Contents, sebuah perusahaan perencanaan pameran budaya dan seni. Ia menjabat sebagai CEO.
- Pada 2009, Kim Keon Hee mendaftar di program master di Department of Journalism and Communication di Korea University's Graduate School of Journalism. Namun, ia tidak menyelesaikannya karena drop out.
- Pada awal tahun 2009, Kim Keon Hee mengajar di Sangmyung University (Cheonan Campus) pada Department of Visual Design.
- Pada semester kedua 2009, dia mengajar teori digital di Department of Visual Design di Dankook University (Jukjeon Campus).
- Dari Maret 2010 hingga Februari 2012, ia memperoleh gelar master dalam administrasi bisnis dari Graduate School of Business Administration (EMBA), Seoul National University.
- Dari Agusus 2010 hingga Maret 2011, ia menyelesaikan Senior Leadership Humanities Program (AFP) di Seoul National University's College of Humanities.
- Pada 11 Maret 2012, ia menikah dengan jaksa Yoon Suk-yeol. Pada saat itu, suaminya berusia 51 tahun dan Kim Keon Hee berusia 39 tahun.
- Pada 19 Mei 2017, Yoon Suk-yeol diangkat sebagai kepala jaksa di Kantor Kejaksaan Distrik Pusat Seoul.
- Pada 17 Juni 2019, Yoon Suk-yeol diangkat sebagai Jaksa Agung.
- Pada 25 Juli 2019, Yoon Suk-yeol diangkat sebagai Jaksa Agung di Blue House.
- Pada 29 Juni 2012, Yoon Suk-yeol mengumumkan pencalonannya sebagai presiden.
- Pada 30 Juli 2021, Yoon Suk-yeol bergabung dengan People's Power.
- Pada 10 Maret 2022, suaminya (Yoon Suk-yeol) terpilih sebagai Presiden Republik Korea ke-20 dan mulai 10 Mei 2022, Kim Keon Hee menjadi pasangan dari Presiden Republik Korea.
- Pada 27 Juli 2022, Presiden Indonesia Joko Widodo yang berkunjung ke Korea untuk KTT Korea-Indonesia hadir dalam jamuan makan malam resmi. Kim Keon Hee bertemu dan berjabat tangan dengan Iriana, istri Presiden Joko Widodo.
Kim Keon Hee sendiri juga dikenal memiliki beberapa kontroversi. Terlepas dari hal itu, banyak warganet Indonesia yang dibuat salah fokus dengan paras cantik Kim Keon Hee dan mencari profil istri Presiden Korea Selatan tersebut.
Komentar
Berita Terkait
-
Prediksi Legenda Futsal Indonesia di Piala Asia Futsal 2026, Yakin Bisa Lolos Grup
-
Korsel dan Irak Bakal Jadi Lawan Berat Indonesia di Fase Grup Piala Asia Futsal 2026
-
Momen Lucu Xi Jinping dan Presiden Korsel: Hadiah HP Xiaomi Disindir Soal Keamanan!
-
Gen Z dan Milenial Jadi Motor QRIS, BI Catat Pertumbuhan Transaksi Naik 162,7 Persen
-
Teume Siap Serbu! TREASURE Buka Pop-Up Store 'Love Pulse' di Jakarta
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Moto Buds Bass Rilis: TWS Murah Motorola dengan Fitur ANC dan Baterai Tahan Lama
-
Lazada Siapkan Investasi Rp 400 Miliar buat Harbolnas 11.11
-
Lupakan Garmin! Ini 5 Pilihan Smartwatch Strava Terbaik 2025 di Bawah Rp 1 Juta untuk Pelari Kalcer
-
22 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 6 November: Ada Rank Up, Gems, dan Pemain 110-113
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 6 November: Raih Skin Groza FFCS, Diamond, dan Emote Bucin
-
Politisi PSI Yakin Gibran Adalah 'Jokowi 2.0', Tak Diasingkan di Papua
-
Gampang Banget, Begini Trik Mindahin Data dari Word ke Excel, Cuma Hitungan Detik!
-
Apple Siapkan Macbook Murah Calon Pembunuh Laptop Chromebook, Ini Harganya
-
4 Rekomendasi HP 3 Jutaan All-Rounder: Pilihan Cerdas Cocok untuk Pelajar
-
Pongo 765: Laptop Gaming dengan RTX 5060, Gahar tapi Harga Rp 18 Jutaan