Tekno / Game
Sabtu, 19 November 2022 | 05:00 WIB
Pemenang Grand Final Asia-Pacific Predator League 2022. [Acer Indonesia]
Genius Esports menjadi juara dalam Grand Final Asia-Pacific Predator League 2022. [Acer Indonesia]

Sedangkan untuk turnamen PUBG, Genius Esports menjadi yang teratas setelah unggul 70 poin di atas DWG KIA, yang berhasil finish di posisi ke-2, dengan strategi permainan yang tenang sejak hari pertama turnamen namun tetap kuat.

Posisi ketiga diraih oleh ArkAngel Predator, yang menunjukkan gaya permainan konsisten sepanjang pertandingan.

Grand Final Asia-Pacific Predator League berikutnya akan diselenggarakan di Filipina dan kembali ke format turnamen aslinya.

Dimulai dengan kualifikasi pada paruh kedua 2023, diikuti oleh grand final pada awal 2024.

Load More