Suara.com - Penggemar drama Korea Poong The Joseon Psychiatrist pastinya sudah hapal dengan jalan cerita yang ditawarkan oleh drama komedi berbalut sejarah masa lampau ini. Kabar baiknya, Poong The Joseon Psychiatrist telah hadir dengan musim keduanya yang resmi tayang mulai 11 Januari 2023 lalu. Simak link nonton Poong The Joseon Psychiatrist Season 2 dalam artikel berikut.
Dibintangi oleh sederet aktor hebat, inti cerita drakor ini ada pada tokoh bernama Yoo Sepoong yang diperankan oleh aktor Kim Min Jae. Pada kesempatakan kali ini, Poong The Joseon Psychiatrist season 2 dapat Anda saksikan di layanan streaming Vidio.
Pada season kedua, cerita yang ditawarkan nampaknya masih berhubungan dengan musim sebelumnya di mana Yoo Sepoong, bertugas lagi sebagai seoranf dokter psikiater untuk para warga desa yang membutuhkan. Berikut ini sinopsis Poong The Joseon Psychiatrist Season 2.
Sinopsis Poong The Joseon Psychiatrist Season 2
Poong The Joseon Psychiatrist 2 akan menyuguhkan konflik yang lebih mendalam dan cerita selingan lainnya yang tak kalah menarik. Sejumlah karakter baru pun turut meramaikan drama komedi ini.
Dalam episode pertama dibuka dengan sebuah adegan di mana Paduka Raja sedang tertidur, tapu ia sedang gelisah. Dia seolah melihat kerumunan kupu-kupu putih menyerbu kamarnya. Seketika itu, ia langsung terbangun. Keamanan istana pun segera memanggil Yo Poong untuk menerawang sakit yang diderita sang raja.
Tidak lama setelah itu, para pembantu kerajaan juga mengalami sejumlah kejadian aneh. Banyak dayang-dayang yang tiba-tiba jatuh lemas tak berdaya. Pusat Kesehatan Kerajaan pun mengatakan bahwa mereka semua keracunan. Namun, hal berbeda terjafi pada Yo Poong.
Diketahui, Poong The Joseon Psychiatrist tidak hanya berfokus tentang kehidupan Yo Sepoong sebagai seorang dokter untuk para warga yang membutuhkan, akan tetapi juga cerita asmaranya bersama dengan Eun Woo. Lantas, bagaimana kelanjutan kisah mereka?
Link Nonton Poong The Joseon Psychiatrist Season 2
Baca Juga: Link Nonton The Heavenly Idol Episode 1 Gratis Sub Indo, Tayang Perdana di VIU!
Jadwal tayang drakor ini setiap Rabu dan Kamis pukul 22.30 waktu Korea Selatan hanya di tvN. Poong The Joseon Psychiatrist season 2 juga dapat Anda saksikan di layanan streaming Vidio. Berikut ini link nontonnya:
https://m.vidio.com/premier/7129/poong-the-joseon-psychiatrist-2
Anda dapat menyaksikan Poong The Joseon Psychiatrist season 2 mulai dari episode 1. Menonton drama Korea di Vidio sudah dilengkapi dengan sutittle Indonesia.
Itu tadi link nonton Poong The Joseon Psychiatrist Season 2 full episode sub Indo. Selamat nonton!
Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
Terkini
-
Itel A100C Diumumkan, Punya Desain Mirip OnePlus 15, Baterai Standby 32 Hari
-
Pakar Ungkap Fakta Meteor Jatuh di Cirebon
-
19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 7 Oktober 2025, Banjir Hadiah Pemain OVR 104 dan 108
-
Fakta-fakta Penangkapan 'Bjorka', Polisi Kena Ejek 'Sosok Asli'?
-
Netizen Bandingkan Runtuhnya Al Khoziny dan Sampoong: Antara Dibela vs Dipenjara
-
Viral Gerakan 'Kami Bersama Kiai Al Khoziny': Tuai Pro dan Kontra
-
Spesifikasi Poco M7 yang Masuk Indonesia 10 Oktober, Punya Baterai 7.000 mAh
-
17 Kode Redeem FC Mobile Terupdate 6 Oktober: Raih Pemain 112-113 dan Hujan Gems
-
DJI Mini 5 Pro, Kamera Osmo Nano, dan Mic 3 Resmi Masuk Indonesia, Ini Harganya
-
54 Kode Redeem FF Terbaru 6 Oktober: Klaim Katana Dual Flame dan Grizzly Bundle