Suara.com - Penggemar drama Korea Poong The Joseon Psychiatrist pastinya sudah hapal dengan jalan cerita yang ditawarkan oleh drama komedi berbalut sejarah masa lampau ini. Kabar baiknya, Poong The Joseon Psychiatrist telah hadir dengan musim keduanya yang resmi tayang mulai 11 Januari 2023 lalu. Simak link nonton Poong The Joseon Psychiatrist Season 2 dalam artikel berikut.
Dibintangi oleh sederet aktor hebat, inti cerita drakor ini ada pada tokoh bernama Yoo Sepoong yang diperankan oleh aktor Kim Min Jae. Pada kesempatakan kali ini, Poong The Joseon Psychiatrist season 2 dapat Anda saksikan di layanan streaming Vidio.
Pada season kedua, cerita yang ditawarkan nampaknya masih berhubungan dengan musim sebelumnya di mana Yoo Sepoong, bertugas lagi sebagai seoranf dokter psikiater untuk para warga desa yang membutuhkan. Berikut ini sinopsis Poong The Joseon Psychiatrist Season 2.
Sinopsis Poong The Joseon Psychiatrist Season 2
Poong The Joseon Psychiatrist 2 akan menyuguhkan konflik yang lebih mendalam dan cerita selingan lainnya yang tak kalah menarik. Sejumlah karakter baru pun turut meramaikan drama komedi ini.
Dalam episode pertama dibuka dengan sebuah adegan di mana Paduka Raja sedang tertidur, tapu ia sedang gelisah. Dia seolah melihat kerumunan kupu-kupu putih menyerbu kamarnya. Seketika itu, ia langsung terbangun. Keamanan istana pun segera memanggil Yo Poong untuk menerawang sakit yang diderita sang raja.
Tidak lama setelah itu, para pembantu kerajaan juga mengalami sejumlah kejadian aneh. Banyak dayang-dayang yang tiba-tiba jatuh lemas tak berdaya. Pusat Kesehatan Kerajaan pun mengatakan bahwa mereka semua keracunan. Namun, hal berbeda terjafi pada Yo Poong.
Diketahui, Poong The Joseon Psychiatrist tidak hanya berfokus tentang kehidupan Yo Sepoong sebagai seorang dokter untuk para warga yang membutuhkan, akan tetapi juga cerita asmaranya bersama dengan Eun Woo. Lantas, bagaimana kelanjutan kisah mereka?
Link Nonton Poong The Joseon Psychiatrist Season 2
Baca Juga: Link Nonton The Heavenly Idol Episode 1 Gratis Sub Indo, Tayang Perdana di VIU!
Jadwal tayang drakor ini setiap Rabu dan Kamis pukul 22.30 waktu Korea Selatan hanya di tvN. Poong The Joseon Psychiatrist season 2 juga dapat Anda saksikan di layanan streaming Vidio. Berikut ini link nontonnya:
https://m.vidio.com/premier/7129/poong-the-joseon-psychiatrist-2
Anda dapat menyaksikan Poong The Joseon Psychiatrist season 2 mulai dari episode 1. Menonton drama Korea di Vidio sudah dilengkapi dengan sutittle Indonesia.
Itu tadi link nonton Poong The Joseon Psychiatrist Season 2 full episode sub Indo. Selamat nonton!
Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Cara Mengecek HP Disadap atau Tidak, Lakukan Pemeriksaan Ini
-
2026 Siap Ganti HP? Ini 5 HP Terbaru Harga Rp2 Jutaan, Layar AMOLED Baterai Jumbo
-
Xiaomi Rilis Redmi Soundbar Speaker 2 Pro 2026, Harga Lebih Terjangkau
-
5 Rekomendasi HP Oppo RAM 8 GB Terbaik 2026, Performa Gacor!
-
Oppo Reno 15 Pro Mini Debut: Bodi Mirip iPhone 17, Harga Lebih Murah
-
68 Kode Redeem FF Terbaru 9 Januari: Raih Bundle Nightmare dan Skin Heartrocker
-
Berapa Harga POCO M8 Pro 5G? HP Kelas Menengah Rasa Flagship, tapi Minus Fitur Ini!
-
7 Laptop Gaming di Bawah Rp10 Juta Paling Worth It, Nge-Game Berat Lancar Jaya
-
Huawei MatePad 12 X 2026 Resmi Hadir di Indonesia, Tablet Tipis Rasa PC dengan Desain Ringkas
-
Mantan Sutradara Assassin's Creed: Tim Kecil Bakal Jadi Masa Depan Game AAA