Suara.com - Film Sleep Call disutradarai Fajar Nugros dan bergenre thriller. Diproduseri oleh Susanti Dewi, film ini bercerita tentang cinta berujung petaka. Yuk simak link nonton Sleep Call berikut ini.
Merangkum berbagai sumber, film Sleep Call dibintangi oleh deretan artis papan atas Tanah Air, sebut saja Laura Basuki dan Juan Bio One.
Pemeran Sleep Call
- Laura Basuki sebagai Dina
- Juan Bio One sebagai Rama
- Kristo Imanuel sebagai Bayu
- Bront Palarae sebagai Tomy
- Jenny Zhang sebagai Ibu Dina
- Della Dartyan sebagai Bella
- Aldo Gudel sebagai Mitro
- Rukman Rosadi sebagai Iwan
- Benedictus Siregar sebagai Surya
- Dimas Danang sebagai Budi
- Nada Suwandi sebagai Mona
- Rachel Venya sebagai Noor
Sinopsis Sleep Call
Diambil dari istilah aktivitas teleponan semalaman, film Sleep Call ini mengangkat fenomena yang menjadi trend belakangan ini semenjak pandemi virus corona.
Banyak orang, umumnya pasangan kekasih yang melakukan sleep call agar tak kesepian. Hal yang sama juga dilakukan oleh tokoh utama film ini, Dina.
Dina, seorang pramugari yang terjebak pinjol (pinjaman online) tengah dipusingkan dengan urusan utang. Di sisi lain, Dina juga merasa kesepian sehingga bermain aplikasi kencan online.
Dina sendiri terlibat langsung di perusahaan pinjol tersebut. Dari beberapa komentar orang yang sudah menonton, plot twist film ini cukup membuat takjub.
Kembali ke sinopsis film, di aplikasi kencan itu, Dina bertemu dengan Rama dan hubungan keduanya kemudian berkembang hingga kerap melakukan sleep call.
Baca Juga: Link Nonton The Conjuring 2 Sub Indo Kualitas HD Bukan di LK21 atau Rebahin
Keduanya menjadi saling kecanduan dengan hubungan ini, namun siapa sangka justru itu adalah awal teror yang menakutkan yang bahkan berujung mengorbankan nyawa.
Dalam salah unggahan di akun Instagram resmi mereka, @sleepcall.film, dijelaskan jika konflik film ini tak jauh-jauh dari problematika sehari-hari.
"Hidup di kota besar, kesepian, gaji cuma numpang lewat karena tagihan utang terus menghantui."
Link Nonton Sleep Call
Film menegangkan ini bisa kalian tonton langsung di bioskop kesayangan dengan kualitas HD. Untuk pemesanan tiketnya, bisa hubungi link d bawah ini:
https://21cineplex.com/sleep-call,130624,13SCAL.htm.
Berita Terkait
-
Link Nonton The Conjuring 2 Sub Indo Kualitas HD Bukan di LK21 atau Rebahin
-
Link Nonton The Dreamers 2003 Sub Indo Selain di JuraganFilm, LK21, Rebahin, IndoXXI
-
4 Link Nonton NCT Last Start Sub Indo, Dijamin Kualitas HD
-
Link Nonton The Nun 1 dan 2 Sub Indo Sudah Tersedia? Cek di Sini, Jangan di LK21 dan Rebahin
-
Lengkap! Urutan Nonton One Piece Sesuai TImeline-nya, Jangan Sampai Keliru
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
-
Danantara 'Wajibkan' Menkeu Purbaya Ikut Rapat Masalah Utang Whoosh
-
Viral Biaya Tambahan QRIS Rp500: BI Melarang, Pelaku Bisa Di-Blacklist
-
Harga Minyak Dunia Merosot Imbas Stok AS Melonjak
Terkini
-
Snapdragon 8 Gen 5 Rilis Pekan Depan, HP Premium Realme dan Motorola Siap Memakainya
-
5 HP dengan Kapasitas 512 GB Paling Murah: Leluasa Simpan File, Foto, dan Video Pribadi
-
Cara Mudah Menggunakan Template di Microsoft Word untuk Pemula
-
6 Calon Penerima Game of the Year 2025: Donkey Kong dan Game Indie Tuai Kontroversi
-
Google Luncurkan Gemini 3, Model AI Baru yang Diklaim Paling Cerdas
-
23 Kode Redeem FF Hari Ini 19 November 2025, Ada Emote Bucin Gratis!
-
Siklon Tropis di Selatan Picu Hujan Lebat, BMKG dan BRIN Imbau Masyarakat Waspada
-
Call of Duty: Black Ops 7 Raih Review Negatif, Activision Puji Respons Penggemar
-
17 Kode Redeem FC Mobile 19 November 2025, Sambut Event Glorious Eras
-
Saingi Xiaomi 17, Honor Magic 8 Mini Bakal Bawa Chip Flagship dan Desain Compact