Suara.com - Martis merupakan salah satu hero yang naik daun pada Season 30 Mobile Legends. Berikut terdapat deretan item build Martis tersakit di MLBB periode November 2023.
Martis bisa diplot sebagai EXP Laner atau Jungler (Hyper). Rekomendasi di bawah merupakan item build Martis khusus Hyper. Martis dapat merepotkan saat war karena ia mempunyai skill Mortal Coil yang immune terhadap efek CC.
Skill capit dan skill dua yang dapat menghasilkan efek knockback membuat hero ini mampu merusak formasi lawan. Selain itu, Physical Attack tinggi dan ultimate-nya juga bisa menghabisi hero Mage serta MM dengan cepat.
Berdasarkan statistik in-game MLBB, Martis mencatatkan ban rate sebesar 11,61 persen di Mythic. Hero seperti Guinevere, Martis, dan Yin menjadi Fighter paling diwaspadai di Season 30.
Deretan item di bawah merupakan item build ala pro player Mobile Legends DEWA Lanaya. Emblem-nya adalah Rupture, Seasoned Hunter, dan Killing Spree (Custom Assassin Emblem). Berikut item build Martis tersakit di Mobile Legends:
1. Tough Boots
Tough Boots membuat Martis memiliki Magical Defense tinggi di early game. Kemampuan pasif Tough Boots dalam mengurangi durasi CC sebesar 30 persen juga memberi keuntungan tersendiri.
2. Hunter Strike
Hunter Strike menawarkan tambahan 80 persen Physical Attack, 10 persen Cooldown Reduction, dan 15 persen Physical PEN. Pasif unik Retribution. Memberikan Damage kepada Creep atau hero lawan yang sama 5 kali berturut-turut memberikan 50 persen Movement Speed tambahan yang akan berkurang seiring waktu selama 3 detik (cooldown 8 detik).
Baca Juga: Cara Report Akun yang Mainkan Game Dewasa di TikTok, Live-nya Meresahkan!
3. Blade of Despair
Blade of Despair memberikan tambahan 160 Physical Attack dan 5 persen Movement Speed. Terdapat pasif unik bernama Despair. Menyerang lawan yang memiliki HP di bawah 50 persen memberikan 25 persen Physical Attack tambahan selama 2 detik (akan aktif sebelum memberikan Damage).
4. Guardian Helmet
Guardian Helmet menawarkan tambahan 1550 HP dan 20 HP Regen. Item ini memiliki pasif unik Recovery. Hero dapat memulihkan 2,5 persen Max HP setiap detik (berkurang menjadi 0,5 persen HP setiap detik selama 5 detik setelah menerima damage).
5. Athena's Shield
Item ini memberikan 900 HP, 62 Magic Defense, dan 2 HP Regen. Terdapat pasif unik bernama Shield. Saat menerima Magic Damage, hero memperoleh 25 persen pengurangan Magic Damage selama 3 detik (aktif sebelum menerima damage).
6. Immortality
Immortality menawarkan 800 HP dan 20 Physical Defense. Terdapat pasif unik bernama Immortal. Hero dapat hidup kembali dalam 2,5 detik setelah tereleminasi.
Itulah tadi deretan item build Martis tersakit di Mobile Legends periode November 2023, tertarik memakainya saat push rank?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Cara Blur WhatsApp Web dengan Mudah, Anti Intip Saat di Kantor
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
MediaTek Dimensity 6400 Setara Chipset Apa? Bersaing dengan Snapdragon Berapa?
-
Intip Harga HP Infinix per November 2025, Spek Terbaik Mulai Rp1 Jutaan
-
18 Kode Redeem FC Mobile 2 November 2025, Klaim Pemain Gratis OVR 113 Terbatas
-
40 Kode Redeem FF 2 November 2025 Bikin Akun Kamu Wangi Seharian, Luck Royale Voucher Gratis
-
17 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November 2025, Dapatkan Pemain OVR 109-113 dan Gems Gratis
-
ChatGPT Go Resmi Diluncurkan Pertama di Asia Tenggara, Gandeng Telkomsel, Bundling Mulai Rp 50.000
-
Tim Cook Janjikan Berbagai Teknologi AI Canggih di Apple Intelligence
-
Xiaomi Sedang Garap HP Redmi dengan Baterai 9.000 mAh