Suara.com - Para pemain Mobile Legends, waspadalah! Ada beberapa hero Mobile Legends yang membuat banyak pemain ketar-ketir. Yakni adanya empat hero Mobile Legends paling ditakuti pemain saat ini.
Berdasarkan statistik terbaru dari situs resmi Mobile Legends, terdapat empat hero OP yang memiliki banned rate tinggi. Tingginya banned rate ini menunjukkan bahwa mereka ditakuti dan dihindari oleh banyak pemain.
Apa itu Banned Rate?
Banned rate adalah persentase seberapa sering hero Mobile Legends dilarang atau diblokir dalam pertandingan. Semakin tinggi banned rate, semakin banyak pemain yang memilih untuk tidak ingin berhadapan dengan hero Mobile Legends tersebut.
Hal ini menunjukkan bahwa hero Mobile Legends tersebut dianggap terlalu kuat dan dapat memberikan keuntungan besar bagi tim yang menggunakannya.
Tak hanya itu, Banned rate yang tinggi menunjukkan bahwa banyak pemain yang takut untuk menghadapi hero Mobile Legends tersebut. Alasan mereka bisa beragam, seperti:
- Hero Mobile Legends tersebut memiliki skillset yang sangat kuat dan sulit untuk dihadapi.
- Hero Mobile Legends tersebut dapat memberikan snowball effect dan menjadi sangat sulit untuk dikendalikan.
- Hero Mobile Legends tersebut dapat dengan mudah mengacak-acak strategi dan formasi tim.
4 Hero Mobile Legends Paling Ditakuti
Penasaran dengan keempat hero OP yang paling ditakuti di Mobile Legends saat ini? Dirangkum Suara.com dari situs resminya, ada statistik terbaru (7/3/2024) menunjukkan ada hero Mobile Legends yang memiliki banned rate lebih dari 55 persen.
Berikut ini empat hero Mobile Legends dengan banned rate tertinggi di statistik, yang menunjukkan sebagai hero OP yang sedang ditakuti.
1. Aurora (banned rate 77,88 persen)
Baca Juga: 3 Hero Fighter Jungler Terbaik di META Mobile Legends Awal Maret 2024, Ampuh Lawan Assassin
Hero Mage ini menjadi tertinggi dalam banned rate, tidak lain karena skillset yang menakutkan. Yakni kemampuan Aurora dalam mengunci pergerakan lawan diteruskan dengan damage sakit.
Kombinasi skill 1 dan ultimate-nya dapat dengan mudah membunuh hero Mobile Legends lawan dalam satu combo. Karena kombo ini bisa menghasilkan Crowd Control mematikan, yakni freeze dan slow.
Dibandingkan hero Mage lainnya, Aurora termasuk yang cepat dalam melakukan farming. Terutama dalam skill 2 yang handal untuk farming mendapatkan level dan item.
2. Nana (banned rate 69,71 persen)
Nana memiliki skill yang menjadikan lawan menjadi boneka, skil ini membuat lawan tidak bisa menyerang. Di saat itulah, lawan jadi bulan-bulanan Nana dan timnya.
Hero Mobile Legends ini juga punya skill Crowd Control yang ampuh, yakni memberikan efek knock-up dan stun. Tentu saja berguna mengganggu pergerakan lawan dalam teamfight.
Berita Terkait
-
3 Hero Fighter Jungler Terbaik di META Mobile Legends Awal Maret 2024, Ampuh Lawan Assassin
-
3 Hero Assassin Paling Lemah di META Mobile Legends Awal Maret 2024, Pick Lainnya Saja
-
5 Hero Fighter Paling Lemah di META Mobile Legends Februari 2024, Jangan Pick!
-
6 Hero Marksman Tersakit di META Mobile Legends Februari 2024, OP Tembus Tank
-
3 Hero Fighter Jungler Terbaik, OP dan Menakutkan di META Mobile Legends Februari 2024
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Empat Tim Esports Indonesia Siap Tempur di APAC Predator League 2026
-
7 Tips Memilih Smartwatch yang Tepat untuk Android, iPhone, dan Gaya Hidup
-
Turnamen Internasional Free Fire FFWS Global Finals 2025 Cetak Rekor Dunia
-
Adu HP POCO C85 vs Vivo Y28: Dibekali Baterai 6000 mAh Kamera 50 MP Tapi Harga Beda Jauh?
-
Buriram United Esports Juara Dunia FFWS Global Finals 2025 Free Fire
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 November: Raih 6.000 Gems dan 15 Juta Koin
-
5 CCTV 360 Derajat untuk Jangkauan Luas, Harga Mulai Rp150 Ribuan
-
5 Tablet dengan Fitur NFC Paling Murah, Transaksi Digital Jadi Mudah
-
4 Smartwatch dengan Layar AMOLED Paling Murah, Tetap Jernih di Bawah Sinar Matahari
-
Mengenal Jinlin Crater, Kawah Modern Terbesar di Bumi