Suara.com - Berikut adalah cara ubah file Excel PDF yang paling mudah. Anda bahkan bisa mengubah file Excel ke PDF hanya dengan beberapa langkah.
Tak dapat dipungkiri bahwa format file PDF adalah salah satu format file yang paling umum digunakan saat ini. Format ini tidak hanya digunakan secara luas dalam industri hukum, medis dan real estate, namun juga banyak digunakan di sekolah & perguruan tinggi, usaha kecil atau bahkan di rumah.
Bukan tanpa alasan, format PDF memang memiliki berbagai kelebihan jika dibandingkan dengan format Word atau Excel sekalipun.
Format file PDF bersifat portabel. Artinya, Anda dapat mentransfer atau memindahkan file tanpa harus khawatir tentang apapun karena hampir semua perangkat mendukung format ini.
Format file PDF juga tidak merusak susunan teks yang ada di dalamnya. Tidak seperti Word yang terkadang rusak jika dibuka di seri Windows yang berbeda.
Selain itu, format file PDF memungkinkan Anda memperkecil ukuran file dengan menurunkan kualitasnya. Jika Anda bekerja dengan file PDF yang sangat panjang dan berisi banyak gambar dan grafik di dalamnya, Anda mungkin mengalami masalah saat berbagi file melalui email atau aplikasi perpesanan.
Hal tersebut karena sebagian besar layanan memiliki batasan ukuran file. Dalam kasus seperti ini, Anda dapat menurunkan kualitas file PDF karena otomatis memperkecil ukuran file.
Buat Anda yang saat ini memiliki dokumen Excel dan hendak mengubahnya ke format PDF, Anda bisa mengikuti beberapa cara berikut ini.
Cara Ubah File Excel ke PDF, Termudah 2024
Baca Juga: Cara Tanda Tangan File PDF, Mudah Tak Perlu Cetak-Scan!
1. Melalui Save As
Cara pertama adalah dengan Save AS. Saat Anda selesai membuat dokumen Excel dan ingin langsung ingin menyimpannya dalam format PDF, Anda bisa menggunakan cara ini.
- Buka file Excel yang ingin Anda ubah ke PDF.
- Klik menu File kemudian pilih Save AS.
- Nantinya, akan ada banyak format yang disediakan. Klik saja Telusuri.
- Pilih PDF dari daftar drop-down.
- Kemudian Simpan
- Dengan demikian, maka file Excel Anda akan secara otomatis tersimpan sebagai PDF.
2. Dengan Ekspor to PDF
Cara kedua adalah dengan menu Ekspor to PDF. Sama seperti cara sebelumnya, ini juga bisa dilakukan tanpa memerlukan bantuan dari pihak ketiga. Untuk Mengekspor file Excel Anda sebagai PDF ikuti langkah ini
- Persiapkan file Excel yang ingin Anda ubah ke PDF.
- Buka tab File
- Buka tab Ekspor.
- Pilih Buat Dokumen PDF/XPS.
- Tekan tombol Buat PDF/XPS
- Simpan
3. Gunakan Toolbar Publikasi
Mengubah file Excel menjadi PDF dengan toolbar Publikasi juga mudah dilakukan. Anda hanya perlu mengikuti langkah-langkah berikut ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
Terkini
-
Vivo Y500i Resmi Meluncur, Baterai 7.200mAh, RAM 12GB, dan Penyimpanan 512GB
-
Apa itu TheoTown? Game Viral yang Bisa Simulasikan Rasanya Jadi Pemimpin Rezim
-
4 HP HONOR dengan Prosesor Qualcomm Snapdragon: Performa Andal dan Harga Kompetitif
-
Samsung Pamerkan Masa Depan TV Berbasis AI di CES 2026, Siap Ubah Cara Orang Menonton
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Klaim Pemain 115 dan Belasan Ribu Gems
-
Kreator Digital Butuh Kecepatan Tinggi, Ini Solusi Penyimpanan untuk Konten 4K hingga 8K
-
4 HP Asus RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Performa Cepat Mulai Rp5 Jutaan
-
Moto Pad 60 Pro vs Huawei Matepad 12X 2026 Mana Paling Worth It? Selisih Rp4 Juta, Spek Beda Tipis
-
Lenovo Pamer ThinkPad X9 15p Aura Edition di CES 2026, Laptop AI Berperforma Kelas Desktop
-
Daftar Harga HP Xiaomi Januari 2026, Cek Seri yang Naik dan Turun Harga