Suara.com - Minotaur adalah salah satu hero Tank di Mobile Legends yang cukup populer, tapi tetap punya kelemahan yang bisa dimanfaatkan lawan.
Cara memainkan Minotaur sangat mudah buat gamers yang sudah tahu apa yang menjadi kelemahannya.
Berikut tiga kelemahan hero Minotaur di Mobile Legends yang bisa dimanfaatkan lawan untuk memenangkan permainan:
1. Mudah diserang lawan
Minotaur tidak akan bergerak setelah mengenai skill dari dua hero counter.
2. Mobilitas rendah
Minotaur merupakan hero yang cukup kuat dengan regen miliknya, hal ini membuat Moonton tidak melengkapinya dengan mobilitas tinggi.
Buat gamers yang menggunakan hero ini, kalian sangat mengandalkan regen Minotaur agar survive lebih lama.
3. Tidak memiliki skill initiator
Baca Juga: Apa itu True Damage di Mobile Legends? Lengkap Rekomendasi Hero dan Itemnya
Minotaur sangat sulit melakukan open war karena tidak memililki inititor yang baik.
Minotaur harus memanfaatkan flicker sebagai combo andalan, dengan menggunakan spell tersebut hero ini dapat masuk ke pertahanan lawan dan memberikan serangan crowd control yang kuat.
Demikian ketiga kelemahan Minotaur di Mobile Legends yang bisa dimanfaatkan lawan untuk memenangkan permainan.
Berita Terkait
-
3 Hero EXP Lane Counter Cici, Auto Bantai-bantai!
-
7 Hero Mage Counter Minotaur di Mobile Legends, Pakai Nomor 4 Auto Bantai-bantai
-
RRQ Lemon Ungkap Hero Counter Cici, Bisa Dipakai untuk Bantai Para Marksman!
-
Hasil MPL ID Season 13 Week 2 serta Klasemen Sementara
-
7 Hero Mobile Legends Paling Mudah Digunakan, Nggak Ribet tapi Mematikan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Hasil M7 Mobile Legends Swiss Stage 5: ONIC Lolos Knockout, Susul Alter Ego
-
Saingi iPhone 17 Pro, Oppo Find X9 Pro Masuk 7 Besar HP Kamera Terbaik 2026
-
58 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari: Ada Diamond, Hadiah Gojo, dan Fushiguro Bundle
-
Daftar Harga HP OPPO Januari 2026, dari yang Rp1 Jutaan hingga Flagship Terbaru
-
Acer Dobrak Standar Wi-Fi 7 dan 5G Lewat Lini Jaringan Terbaru Predator dan Connect
-
SSD Seukuran Koin dengan Performa Kilat yang Siap Guncang Dunia Teknologi
-
5 Tim Raih Tiket Knockout M7 Mobile Legends: Ada Alter Ego, SRG, dan TLPH
-
Tak Berumur Panjang, Amazon Matikan Game MMO New World Aeternum pada Awal 2027
-
7 Cara Menjaga Keamanan Akun Instagram agar Tidak Mudah Diretas
-
Honor Magic 8 Pro Air Siap Rilis: Lebih Ringan dari iPhone Air, Usung Baterai Jumbo