Suara.com - Samsung Galaxy Store menyediakan akses ke aplikasi yang dirancang untuk perangkat Samsung, namun terkadang pengguna terganggu dengan notifikasi dan iklan yang muncul. Selain mengganggu, hal ini menghabiskan RAM di latar belakang.
Galaxy Store sendiri didesain khusus untuk perangkat Samsung dan membuat program khusus seperti Samsung Health dan Samsung Pay. Aplikasi-aplikasi tersebut diperbarui melalui Galaxy Store, yang tidak dapat dihapus sebagai aplikasi sistem.
Pengaturan ini memungkinkan Samsung mengirimkan iklan dan notifikasi kepada pengguna. Tetapi, pengguna kini dapat mematikannya dengan mudah. Berikut cara mematikan iklan dan notifikasi dari Samsung Galaxy Store:
Cara mematikan notifikasi Galaxy Store di ponsel atau tablet
Metode ini memungkinkan pengguna menyaring pemberitahuan iklan yang mengganggu dan pengguna masih akan diberitahu tentang pembaruan penting.
- Buka Galaxy Store.
- Ketuk tombol Menu di pojok kanan bawah.
- Ketuk tombol Settings dengan ikon roda gigi di pojok kanan atas.
- Matikan opsi Get news and special offers. Ini memberi pengguna pemberitahuan tentang penjualan dan promosi.
- Ketuk Notifications untuk membuka pengaturan umum Android Galaxy Store.
- Pengguna tidak bisa mematikan notifikasi untuk Galaxy Store, tapi pengguna bisa mengatur Alerts ke Silent agar tidak mengganggu.
- Setelah itu pilih kategori Notification.
- Menonaktifkan notifikasi untuk pembaruan aplikasi tidak menghentikan pembaruan otomatis layanan inti jika pengguna membiarkan fitur tersebut diaktifkan.
Cara menonaktifkan Galaxy Store di ponsel atau tablet Samsung
Jika pengguna tidak menggunakan aplikasi pra-instal dan tidak perlu memperbaruinya, ada baiknya pengguna menonaktifkan Galaxy Store. Ini cara yang baik untuk menghemat RAM, masa pakai baterai, dan ruang penyimpanan. Begini cara melakukannya:
- Buka Settings.
- Gulir ke bawah ke Apps.
- Cari Galaxy Store dan buka aplikasinya.
- Ketuk menu hamburger yang terletak di sudut kanan atas layar.
- Dari menu pop-up, pilih Uninstall update.
- Setelah berhasil menghapus pembaruan dari aplikasi Galaxy Store, pengguna akan melihat tombol Disable di bagian bawah layar. Ketuk tombol tersebut.
- Terima pemberitahuan peringatan.
- Galaxy Store dinonaktifkan di perangkat Samsung.
Itulah cara untuk menonaktifkan iklan dan notifikasi dari Samsung Galaxy Store.
Berita Terkait
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Xiaomi 15T Series Resmi Perdana Dijual Serentak di 14 Kota: Rasakan Mobile Photography Profesional
-
11 Kode Redeem FF Terbaru 4 Oktober 2025, Banjir Skin Gratis dan Emote Sultan
-
19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025: Skuad Auto Gacor, Klaim Ballon d'Or
-
7 Prompt Gemini AI Foto Malam Mingguan Bareng Pacar di Tempat Romantis
-
Daftar HP Rp1 Jutaan Oktober 2025: Ramah di Kantong, Spek Tetap Berjaya
-
Sony Luncurkan FE 100mm F2.8 Macro GM OSS: Lensa Makro Telefoto Medium Pertama dalam Seri G Master
-
Isu Jual Beli Hp Wajib Balik Nama, Kemkomdigi Sebut Daftar IMEI Tidak Wajib
-
4 Deretan Fakta Wacana Beli HP Bekas Kayak Beli Motor, Mesti Balik Nama Biar Aman?
-
Apa Dampak Usai Izin TikTok Dibekukan Pemerintah, Masih Bebas Bikin Konten?
-
Ini Bukti Peluncuran Oppo Find X9 dan Find X9 Pro Makin Dekat