Suara.com - Pentolan JKT48, Marsha mengungkap jika dirinya adalah player game Genshin Impact. Tidak main-main, untuk game tersebut, Marsha JKT48 menghabiskan total uang hingga jutaan rupiah.
Hal ini diungkap oleh Marsha JKT48 dalam video wawancara dengan Cindy Gulla beberapa waktu lalu. Mantan member JKT48 ini bertanya ke Marsha mengenai uang yang sering ia habiskan demi game.
Mengenai hal ini, Marsha JKT48 mengaku jika dirinya menghabiskan biaya yang cukup besar untuk game Genshin Impact. Hal ini karena ia ingin membeli character dan weapon di game tersebut.
"Suka banget paling banyak di Genshin Impact. Kalau udah ngincar character dan weapon pokoknya harus sampai dapet" ujar Marsha JKT48.
Pertanyaan berikutnya untuk Marsha JKT48 adalah mengenai total biaya yang ia habiskan untuk game mobile karya HoYoWiki ini. Mengenai hal tersebut, Marsha mengaku menghabiskan bonus THR hanya dalam satu hari.
"Gak bisa nyebutin (total biaya), tapi pas JKT48 dapat bonus semacam THR, bisa habis dalam 1 hari" ujarnya menjelaskan.
Marsha JKT48 dikenal sebagai salah satu pentolan JKT48 yang memang rutin bermain game. Selain Genshin Impact, idol cantik ini juga diketahui kerap bermain Mobile Legends dan beberapa game mobile lainnya.
Usai pengakuan Marsha JKT48 yang habiskan biaya jutaan rupiah dalam satu hari demi Genshin Impact, netizen lalu meninggalkan berbagai komentarnya.
"Hah, habis dalam satu hari?" tulis salah satu netizen.
Baca Juga: 3 Cara Mengalahkan Icewind Suite di Gim Genshin Impact
"Anggap aja gapok mereka UMR Jakarta, THR hitungannya 1 kali gaji, berarti Rp 5 juta dalam sehari, bjir" balas akun lainnya.
"Kata gue mah mending stop deh spend di game kikir" komentar akun lainnya.
Berita Terkait
-
Tante dan Keponakan Sama Cantiknya, Potret Lyra Virna Bareng Zee JKT48 Dipuji Selangit
-
3 Cara Hadapi Domain The Realm of Beginnings di Gim Genshin Impact
-
3 Film Thriller Dibintangi Marsha Timothy, 'Monster' Tayang 16 Mei
-
3 Material Ascension Awal untuk Amos Bow di Gim Genshin Impact
-
3 Material Ascension Awal yang Dibutuhkan Neuvillette di Gim Genshin Impact
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
17 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November 2025, Dapatkan Pemain OVR 109-113 dan Gems Gratis
-
ChatGPT Go Resmi Diluncurkan Pertama di Asia Tenggara, Gandeng Telkomsel, Bundling Mulai Rp 50.000
-
Tim Cook Janjikan Berbagai Teknologi AI Canggih di Apple Intelligence
-
Xiaomi Sedang Garap HP Redmi dengan Baterai 9.000 mAh
-
ONIC, EVOS, dan AE Main Jam Berapa? Ini Update Jadwal Playoffs MPL ID S16
-
Amazon PHK 14 Ribu Karyawan, Proyek Game Tomb Raider Tak Terdampak
-
MediaTek Kompanio 540: Chipset Khusus Chromebook untuk Pelajar dengan Baterai Awet
-
7 HP Murah RAM 12 GB untuk Gamer Kantong Cekak, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan