Suara.com - Screenshot di HP Samsung dapat dilakukan dengan mudah.
Sayangnya, terkadang ada saja pengguna hp Samsung yang belum paham cara screenshot ini.
Fitur screenshot sering digunakan hampir setiap hari.
Baca Juga: Cara Membuat 2 Layar Terpisah di HP Samsung, Manfaatkan Fitur Ini
Selain bisa menangkap informasi secara cepat, hasil screenshot juga sangat mudah dibagikan ke pengguna HP lainnya.
Screenshot atau yang biasa disebut SS merupakan inovasi yang dipengaruhi oleh perkembangan teknologi untuk memudahkan pengguna hp dalam mengambil gambar pada layar.
Berikut cara screenshot hp Samsung yang bisa kamu pilih:
1. Kombinasi tombol
Cara screenshot Samsung dengan menggunakan kombinasi tombol adalah sebagai berikut:
Baca Juga: Cara Membuat 2 Layar Terpisah di HP Samsung, Manfaatkan Fitur Ini
- Buka layar yang ingin kamu screenshot
- Tekan bersamaan tombol power dan volume turun selama satu detik, dan lepaskan
- Layar hp akan berkedip, dan selesai
- Hasilnya akan muncul dari bawah layar, dan langsung tersimpan di galeri hp kamu
- Kamu juga bisa melakukan sedikit editing pada hasil screenshot, seperti crop gambar dan sebagainya.
2. Usap ayar atau gestur
Cara screenshot ini bisa dengan usapan pada layar, begini triknya:
- Mulai buka layar yang ingin di screenshot.
- Letakkan tangan secara vertikal di tepi kiri, usap ke seberang layar sambil tetap menyentuh layar.
- Lakukan cara screenshot Samsung dalam satu gerakan, maka layar akan berkedip, dan selesai.
- Ketika melakukan cara screenshot Samsung dengan gestur ini, pastikan mode Palm swipe to capture sudah diaktifkan.
3. Bixby voice
Asisten virtual Samsung ini bisa digunakan layaknya Google Assistant.
- Buka tampilan layar HP yang akan di-screenshot
- Tekan dan tahan tombol samping HP sampai Bixby Voice muncul
Ucapkan “Hi Bixby”, kemudian lanjutkan dengan ucapan “Took a screenshot” - Secara otomatis Bixby akan menangkap penuh tampilan layar HP dan hasilnya langsung tersimpan di galeri HP.
Itulah ketiga cara screecshot di hp Samsung dan hasilnya bisa langsung dibagikan atau di-share.
Berita Terkait
-
Daftar Harga HP Samsung April 2024, Apakah Galaxy A54 Sudah Makin Murah?
-
Cara Mengambil Screenshot di Browser Chrome
-
Bocoran Samsung Galaxy Z Fold FE dan Z Flip FE, Akhirnya Ada HP Lipat Murah
-
Cara Mengambil Screenshot Satu Halaman Penuh di iPhone
-
4 Fitur Unggulan Samsung Galaxy M55: Dari Layar Mewah hingga Chipset Kencang
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Memori HP Penuh Gara-Gara WhatsApp? Ini Tips Bersihkan Sampah Media Tanpa Hapus Chat Penting
-
Telkomsel - Nuon Hadirkan IndiHome Gamer Full 1:1 Speed, Internet Rumah Khusus Gamer Mulai Rp290.000
-
Update WhatsApp Terbaru, Pengguna Harus Bayar Langganan Agar Bebas Iklan?
-
Memori HP Cepat Penuh? Ini Cara Setting WhatsApp agar Tidak Otomatis Simpan Foto dan Video
-
ITSEC Asia Gandeng Infinix Perkuat Keamanan Digital
-
5 Tablet Rp2 Jutaan yang Lancar Buat Edit Canva dan Capcut
-
Siap Masuk ke Indonesia, Skor AnTuTu iQOO 15R Tembus 3,5 Juta Poin
-
7 Aplikasi Anti Spam Terbaik untuk Lindungi HP Orang Tua dari Penipuan Telepon
-
6 Langkah Darurat Ini Jika Orang Tua Terlanjur Klik Link Penipuan di WhatsApp
-
61 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 27 Januari: Klaim Diamond, Token Jujutsu, dan Emote Cursed