Suara.com - Mobile Legends memiliki ratusan skin dalam game yang bisa digunakan para hero. Skin tersebut biasanya diperoleh melalui pembelian, acara khusus, maupun kode redeem. Namun, di antaranya terdapat skin dengan tampilan paling mewah dan dibanderol dengan harga fantastis.
Berikut ini lima hero Mobile Legends yang memiliki skin paling mewah:
1. Franco
Franco memiliki skin Legend yang disebut King of Hell. Hero Tank sekaligus Support yang biasa digunakan sebagai roamer ini akan berubah menjadi lebih mengerikan dan sangar ketika menggunakan skin tersebut.
Franco membawa sebuah kapak besar dan tubuhnya didominasi dengan warna merah dan ungu yang menyala. Skin ini memiliki efek yang akan membuat siapa pun yang melihatnya kagum karena memancarkan aura Susanoo.
Sayangnya, skin tersebut hanya tersedia melalui event waktu terbatas dan diperoleh di magic wheel menggunakan sistem gacha. Untuk mendapatkan skin tersebut, pemain harus mengeluarkan sekitar 10.000 diamond atau setara Rp 3 juta.
2. Yu Zhong
Sang Black Dragon memiliki skin Exorcist bernama Exorcist Yu Zhong. Hero Fighter yang biasa dijumpai di EXP Lane ini tampak lebih keren ketika dibalut dengan skin tersebut.
Itu membuat Yu Zhong mengenakan setelan berwarna putih dan jubah merah. Ia dikelilingi dengan efek api yang berkobar di sekitarnya.
Baca Juga: Baru dapat Buff, Hero Support Ini Justru Gak Laku di Rank
Skin Yu Zhong ini hanya bisa diperoleh melalui acara Urban Exorcist pada 2022 lalu. Skin tersebut pun membutuhkan 4.000 hingga 8.000 diamond atau sekitar Rp 1,2 juta.
3. Chou
Chou mendapatkan dua skin Saint Seiya, namun salah satu di antaranya memiliki tampilan yang sangat mewah. Skin tersebut adalah Libra Siryu, yang membuat hero Fighter ini mengenakan pakaian dan armor serba emas.
Skin tersebut membuat penampilan Chou tampak lebih gagah dan mewah. Tak hanya itu, kemampuan bela dirinya pun meningkat beserta efek yang disertakan.
Sesuai namanya, ini merupakan skin kolaborasi dengan Saint Seiya. Untuk mendapatkannya, pemain harus merogoh kocek Rp 1,2 juta atau setara dengan 4.000 hingga 8.000 diamond.
4. Leomord
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Game StarCraft Anyar Diprediksi Siap Bangkit, Mantan Petinggi Far Cry Terlibat?
-
Registrasi Kartu SIM Berbasis Biometrik, Mengapa Kemkomdigi Tak Boleh Serampangan?
-
Snapdragon X2 Elite Extreme Ungguli Appe M4, Laptop Windows Anyar Jadi MacBook Killer?
-
Varian Warna Infinix Note Edge Terungkap: HP Murah Desain Mewah Siap ke Indonesia
-
Prediksi Industri Semikonduktor 2026, Kebangkitan Chip Otomotif dan Industri
-
Libur Nataru, Data Streaming dan Gim Buat Trafik Jaringan XLSMART Melonjak Tajam
-
5 HP dengan Kualitas Kamera Terbaik Versi DXOMARK, Harga Rp3 Jutaan Setara Flagship!
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
3 Cara Berhenti Berlangganan CapCut Pro di Android, iPhone, dan Web
-
Inovasi Aplikasi Lokal Bantu Pelaku Tekstil Bergerak Lebih Cepat