Suara.com - Setelah dikenalkan beberapa waktu lalu, Samsung Galaxy Z Fold 6 dan Samsung Galaxy Z Flip 6 akhirnya resmi meluncur ke Indonesia. Ini adalah HP lipat Samsung yang hadir dengan keunggulan teknologi kecerdasan buatan, atau yang disebut Galaxy AI.
“Dalam upaya kami untuk terus berinovasi, kami merancang smartphone lipat generasi ke-6 menjadi puncak baru dari pengalaman Galaxy AI," kata Harry Lee selaku President of Samsung Electronics Indonesia dalam konferensi pers di Jakarta, Rabu (24/7/2024).
Harry Lee menerangkan, Samsung Galaxy Z Fold 6 menjadi HP lipat baru yang paling tipis dan ringan. Sedangkan di Samsung Galaxy Z Flip 6, peningkatannya ada di bagian kamera.
Keduanya juga didesain lebih tangguh dari generasi sebelumnya. Teknologi Galaxy AI pun juga sudah ditanamkan di HP Samsung tersebut.
"Galaxy AI akan memberikan pengalaman instan dengan keamanan berbasis on-device dan on-cloud AI yang serbaguna. Device ini siap meningkatkan produktivitas dan kreativitas tanpa batasan bahasa sehingga benar-benar merealisasikan semangat Life opens up with Galaxy," imbuhnya.
Spesifikasi Samsung Galaxy Z Fold 6 Indonesia
- OS: Android 14, One UI 6.1.1
- Chipset: Qualcomm SM8550-AC Snapdragon 8 Gen 3 (4 nm)
- CPU: 8-core (1x3.39GHz Cortex-X4 & 3x3.1GHz Cortex-A720 & 2x2.9GHz Cortex-A720 & 2x2.2GHz Cortex-A520)
- GPU: Adreno 750
- RAM: 12 GB
- Internal Memori: 256 GB, 512 GB, 1 TB
- Layar: 7,6 inci, 1856 x 2160 piksel
- Kamera utama: 50 MP, f/1.8 + 10 MP, f/2.4 + 12 MP, f/2.2
- Kamera depan: 4 MP, f/1.8 + 10 MP, f/2.2
- Baterai: 4.400 mAh
- Konektivitas: USB Type-C, Wi-Fi 802.11, Bluetooth 5.3
- Jaringan: Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
- Dimensi: 153.5 x 132.6 x 5.6 mm (Unfolded), 153.5 x 68.1 x 12.1 mm (Folded)
- Berat: 239 g
- Warna: Silver Shadow, Pink, Navy
Harga Samsung Galaxy Z Fold 6 Indonesia
- Samsung Galaxy Z Fold 6 (RAM 12 GB + ROM 256 GB): Rp 26.499.000
- Samsung Galaxy Z Fold 6 (RAM 12 GB + ROM 512 GB): Rp 28.499.000
- Samsung Galaxy Z Fold 6 (RAM 12 GB + ROM 1 TB): Rp 31.999.000
Spesifikasi Samsung Galaxy Z Flip 6 Indonesia
- OS: Android 14, One UI 6.1.1
- Chipset: Qualcomm SM8550-AC Snapdragon 8 Gen 3 (4 nm)
- CPU: Octa-core (1x3.3 GHz Cortex-X4 & 3x3.2 GHz Cortex-A720 & 2x3.0 GHz Cortex-A720 & 2x2.3 GHz Cortex-A520)
- GPU: Adreno 750
- RAM: 12 GB
- Internal Memori: 256 GB, 512 GB
- Layar: 6,7 inci, 1080 x 2640 piksel
- Kamera utama: 50 MP, f/1.8 + 12 MP, f/2.2
- Kamera depan: 10 MP, f/2.2
- Baterai: 4.000 mAh
- Konektivitas: USB Type-C, Wi-Fi 802.11, Bluetooth 5.3
- Jaringan: Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
- Dimensi: 165.1 x 71.9 x 6.9 mm (Unfolded), 85.1 x 71.9 x 14.9 mm (Folded)
- Berat: 187 g
- Warna: Yellow, Silver Shadow, Mint, Blue, Black, White, Peach
Harga Samsung Galaxy Z Flip 6 Indonesia
Baca Juga: Fitur AI Galaxy Z Fold6 Akan Tersedia di HP Samsung Lawas
- Samsung Galaxy Z Flip 6 (RAM 12 GB + ROM 256 GB): Rp 17.499.000
- Samsung Galaxy Z Flip 6 (RAM 12 GB + ROM 512 GB): Rp 19.499.000
Tag
Berita Terkait
-
Fitur AI Galaxy Z Fold6 Akan Tersedia di HP Samsung Lawas
-
Kolaborasi dengan Garena, Samsung Galaxy M15 5G Paket Gaming Resmi Rilis
-
Futuristik, Samsung Siapkan HP Layar Lipat yang Bisa Berputar 180 Derajat
-
Era Baru, Samsung Siap Rilis HP Anyar dengan Galaxy AI
-
Rekomendasi HP Samsung Murah Memori Besar Juli 2024, Mulai Rp2 Jutaan
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
5 HP Rp 2 Jutaan Kamera Terbaik, Hasil Jepretan Jernih Cocok Buat Influencer
-
Gubernurnya Tertangkap KPK, Riau Masuk Provinsi Terkorup di Indonesia
-
Moto G67 Power Muncul di Toko Online: Bawa Baterai 7.000 mAh dan Snapdragon 7s Gen 2
-
Tips Bikin PIN ATM Agar Tidak Mudah Ditebak, Kombinasi Kuat, dan Aman dari Pembobolan
-
iQOO Z10R vs Realme 15T: Harga Mepet, Mending Mana Buat Gamer?
-
24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
-
24 Kode Redeem FF Hari Ini 4 November: Dapatkan Bundle Flame Arena & Evo Gun Gratis!
-
10 HP Flagship Terkencang Oktober 2025 Versi AnTuTu, Cocok Buat Gamer Kelas Berat
-
Aplikasi Edit Video Gratis Paling Hits: Ini Cara Menggunakan CapCut dengan Efektif dan Mudah
-
Mengapa Angka 67 Dinobatkan Jadi Word of the Year 2025