Sementara itu, web browsing naik 12 persen dan belanja online melalui e-commerce meningkat hingga 19 persen.
Untuk layanan peta atau penunjuk rute jalan seperti Google Map dan Waze cukup banyak diakses masyarakat yang melakukan perjalanan, yaitu naik sekitar 19 persen dibanding hari normal.
Secara nasional, Bandara dan Pelabuhan yang mengalami kenaikan sangat signifikan adalah Bandara Internasional Soekarno Hatta sebesar 167 persen dan Pelabuhan Dermaga Merak sebesar 156 persen.
Dilihat dari wilayah kenaikan trafik layanan secara nasional selama Ramadan dan Lebaran dibandingkan trafik hari biasa sebelumnya, berturut-turut terjadi di :
- Provinsi Jawa Tengah dengan kenaikan sebesar 44 persen
- Provinsi, DIY dengan kenaikan sebesar 25 persen
- Provinsi, Jawa Barat dengan kenaikan sebesar 20 persen
- Provinsi, Jawa Timur dengan kenaikan sebesar 28 persen
- Provinsi, Banten dengan kenaikan sebesar 10 persen
- Provinsi, Nusa Tenggara Barat dengan kenaikan sebesar 29 persen
- Provinsi, Lampung dengan kenaikan sebesar 29 persen
- Provinsi, Sumatra Barat dengan kenaikan sebesar 23 persen
- Provinsi, Sumatra Utara dengan kenaikan sebesar 23 persen
- Provinsi, Aceh dengan kenaikan sebesar 23 persen
Di tingkat kota/kabupaten di seluruh Indonesia, kenaikan trafik tertinggi terjadi di:
- Kota/Kab. Banyuwangi Provinsi Jawa Timur, naik sebesar 74 persen
- Kota/Kab. Pandeglang Provinsi Jawa Barat, naik sebesar 63 persen
- Kota/Kab. Hulu Sungai Tengah Provinsi Kalimantan Selatan, naik sebesar 62 persen
- Kota/Kab. Bangkalan, Madura Provinsi Jawa Timur naik sebesar 52 persen
- Kota/Kab. Sampang Madura Provinsi Jawa Timur naik sebesar 51 persen
- Kota/Kab. Garut Provinsi Jawa Barat naik sebesar 49 persen
- Kota/Kab. Lebak Provinsi Banten naik sebesar 46 persen
- Kota/Kab. Cirebon Provinsi Jawa Barat naik sebesar 42 persen
- Kota/Kab. Sukabumi Provinsi Jawa Barat naik sebesar 38 persen
- Kota/Kab. Lombok Tengah Provinsi NTB naik sebesar 36 persen
Untuk trafik layanan di Jabodetabek, trafik layanan tetap mengalami kenaikan pada saat Lebaran dibanding hari biasa, yaitu naik hingga sebesar 18 persen.
Trafik tahun ini sedikit berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya yang selalu mengalami penurunan, kemungkinan dikarenakan tingkat perpindahan lokasi pelanggan berbeda dengan periode lebaran sebelumnya.
Data monitoring XL Axiata mencatat tingkat perpindahan pelanggan dari wilayah Jabodetabek ke provinsi lain, yaitu sekitar 27 persen.
Kenaikan trafik data juga terjadi pada layanan konvergensi XL SATU selama periode libur Lebaran ini dibandingkan hari biasa biasa masih ada pelanggan yang tidak mudik.
Baca Juga: Ratusan Pengecer dan Karyawan XL Axiata Pulang Kampung Gratis
Layanan yang paling banyak diakses oleh pelanggan XL SATU adalah:
- Layanan Instagram meningkat sebesar 18.8 persen
- Layanan Youtube, meningkat sebesar 21 persen
- Layanan Tik Tok, meningkat sebesar 7 persen
- Layanan Youtube, meningkat sebesar 21 persen
Adapun layanan Netflix dan Vidio meskipun banyak diakses namun mengalami penurunan sebesar 2 persen dan 21 persen.
Selama masa Lebaran tahun ini, XL Axiata telah meningkatkan kapasitas jaringan hingga 2 kali dibandingkan hari normal.
Berita Terkait
-
Indosat Catat Kenaikan Trafik Data Double Digit di Periode Tahun Baru dan Ini Aplikasi Paling Banyak Digunakan
-
Sambut Nataru dengan Kuota Melimpah dan Flash Sale dari Axis
-
XL Satu Lite, Solusi Internet Rumah Nirkabel
-
Operator Telekomunikasi Banjir Promo Nataru, Bikin Liburan Makin Seru
-
Presdir Smartfren Buka-bukaan soal Nasib Karyawan Usai Merger
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
5 Smartwatch Murah di Bawah Rp500 Ribu yang Ada Fitur Hitung Langkah Akurat
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 29 Januari: Klaim Skin SG2, Asphalt Crusher, dan Gojo Bundle
-
5 Tablet untuk Main Game Love and Deepspace, Grafik Jernih buat Lihat 'Pacar Virtual'
-
Harga Realme P4 Power Rp4 Jutaan: Bawa Baterai Jumbo 10.001 mAh dan Dimensity 7400
-
Ini Tips Membeli iPhone Bekas agar Tidak Tertipu dan Berujung Zonk
-
Marak Beredar di 2026: Ini 5 Ciri iPhone Rekondisi
-
Update Monster Hunter Wilds PC Tiba: Hadirkan Perbaikan Bug dan Optimalisasi
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
5 Cara Cek Battery Health iPhone Bekas, Waspada Kapasitas Baterai Suntikan
-
5 Hero MLBB Andalan Aurora Light: Inisiasi Apik, 'Bro Cahyo' Jadi Finals MVP M7