Suara.com - Kabar mengejutkan datang dari dunia games soal kabar RRQ meminjamkan bintang mudahnya yakni Hazle ke Aero Esports untuk musim ini.
Lewat Instagram resminya, RRQ mengumumkan transfer ini pada Rabu (7/5). Sesuai dengan rumor yang beredar, ternyata kenyataan bahwa RRQ pinjamkan Hazle ke Aero Esports salah satu tim di Malaysia.
Banyak yang kaget dan kecewa, sebagian menganggap Hazle sebenarnya lebih baik dari Sutsujin musim ini, tapi kenapa dia yang dipinjamkan?
Tak ada yang tahu alasan itu. Tapi jika mengambil sisi positif, Hazle masih sangat muda yakni 17 tahun dan di Aero Esports ia akan mendapat tanggung jawab lebih besar ketimbang RRQ.
Pelajaran yang bisa diambil di sana akan sangat banyak. Mulai dari bermain dengan pemain Malaysia dan Filipina, merasakan atmosfer internasional, pun bisa menjadi penggendong utama.
Sehingga ketika kembali ke RRQ nantinya, Hazle mampu mengatasi tekanan besar bahkan bisa menjadi sosok yang paling diandalkan di tubuh tim.
Update Kode Redeem MLBB
Penggemar game Mobile Legends kembali berkesempatan untuk mendapatkan hadiah spesial dari kode redeem yang dihadirkan oleh Moonton. Ada diamond dan skin gratis, berikut update kode redeem MLBB hari ini 9 Mei 2025.
Moonton setiap harinya, tidak henti-hentinya memberikan kesempatan emas bagi para pemain untuk memperoleh beragam hadiah menarik di dalam game secara cuma-cuma.
Baca Juga: Update Kode Redeem MLBB Hari Ini 9 Mei 2025, Klaim Diamond & Skin Gratis Sekarang!
Kesempatan ini tentu menjadi kabar gembira bagi setiap pemain yang berambisi untuk menambah koleksi item tanpa perlu mengeluarkan biaya tambahan sedikit pun.
Fitur kode redeem dalam Mobile Legends selalu menjadi momen yang paling dinantikan oleh komunitas pemain, berkat deretan hadiah istimewa yang ditawarkannya.
Kode redeem ini merupakan kombinasi unik antara huruf dan angka. Dengan kode yang dikumpulkan, pemain berhak meraih berbagai hadiah menarik.
Beberapa di anatranya adalah skin hero eksklusif yang langka, tumpukan diamond yang berlimpah, hingga item-item pendukung pertempuran yang krusial.
Bagi pemain Mobile Legends, kode redeem ini menjadi motivasi tambahan untuk terus bermain dan mendapat banyak keuntungan dari game tersebut.
Tidak hanya itu, untuk pemain baru, kode redeem MLBB ini menghadirkan keuntungan khusus. Moonton menyebut hal ini sebagai sambutan ketika bergabung dengan Land of Dawn.
Berita Terkait
-
Update Kode Redeem MLBB Hari Ini 9 Mei 2025, Klaim Diamond & Skin Gratis Sekarang!
-
Kode Redeem MLBB Terbaru Hari Ini 9 Mei: Raih Skin Gaara dan Skin Epic Gratis
-
AI Masuk ke Kurikulum, Peluang atau Masalah?
-
Dorong UMKM, Pertamina Salurkan Hibah Alat Teknologi Senilai Rp 800 Juta Bagi Pemenang UMK Academy
-
Update Kode Redeem MLBB Hari Ini 8 Mei 2025, Hadiah Skin Menanti!
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
Vivo X500 Diprediksi Bawa Baterai Jumbo, Kapasitas hingga 7.000 mAh
-
Trailer Beredar, Red Dead Redemption Bakal Tersedia di iOS, Android, dan Switch 2
-
7 Rekomendasi Tablet yang Bagus untuk Canva dengan Fitur Canggih
-
Waspada! 5 Modus Penipuan WhatsApp Terbaru yang Mengincar Data Anda
-
Pasar Smartphone Indonesia Melejit 12 Persen di Q3 2024, Gen AI Jadi Magnet Utama Konsumen
-
Huawei Mate 80 Diprediksi Usung RAM 20 GB, Andalkan Chip Kirin Anyar
-
Game Horizon Terbaru untuk PC dan Mobile, Penggemar PS5 Tak Terima
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
-
Vivo Siapkan Seri X500 dengan Baterai 7.000 mAh, Rilis Tahun Depan
-
5 HP Superzoom Murah dan Kamera Jernih untuk Nonton Konser