Suara.com - Cari smartwatch terbaru dengan layar AMOLED yang terang? Ada beberapa rekomendasi smartwatch dengan layar AMOLED terbaik yang bisa Anda beli pada tahun 2025.
Bukan rahasia lagi jika jam tangan pintar atau smartwatch kini menjadi salah satu gadget yang banyak digunakan dan dicari oleh semua orang.
Jam tangan pintar menawarkan cara yang nyaman untuk tetap terhubung, melacak kebugaran dan kesehatan, dan meningkatkan kehidupan sehari-hari dengan fitur-fitur seperti notifikasi, pembayaran nirsentuh, dan bahkan kontrol rumah pintar.
Perangkat ini berfungsi sebagai perpanjangan dari telepon pintar Anda, yang menyediakan akses cepat ke informasi dan fungsi tanpa perlu terus - menerus mengeluarkan telepon Anda.
Meski demikian dalam memilih smartwatch, ada baiknya Anda memilih yang sudah dibekali dengan layar AMOLED. Sebab smartwatch dengan layar AMOLED memiliki berbagai kelebihan.
Berikut adalah 7 Rekomendasi Smartwatch dengan Layar AMOLED Juni 2025
Sudah dirangkum Suara.com berdasarkan harga terbaru dari Erafone, berikut ini jajaran smartwatch terbaru dengan layar AMOLED.
1. Garmin Instinct 3 AMOLED
Garmin Instinct 3 AMOLED adalah smartwatch tangguh yang dirancang untuk petualang dan pecinta aktivitas luar ruang, kini hadir dengan layar AMOLED yang lebih cerah dan tajam.
Baca Juga: 6 Rekomendasi Smartwatch Wanita Diameter Kecil Terbaik: Nyaman dan Stylish!
Jam tangan ini mengusung desain kokoh dengan sertifikasi militer MIL-STD-810, tahan air hingga 100 meter, serta daya tahan baterai luar biasa yang mencapai hingga 40 hari dalam mode smartwatch dan hingga 60 jam dalam mode GPS.
Dilengkapi GPS multi-band, sensor detak jantung, Pulse Ox, altimeter, barometer, dan kompas 3-axis, Instinct 3 AMOLED sangat ideal untuk aktivitas seperti hiking, bersepeda, dan berenang.
Smartwatch ini juga mendukung notifikasi pintar, pelacakan kebugaran lengkap, fitur kesehatan harian, serta kompatibel dengan Garmin Connect dan Connect IQ untuk kustomisasi tambahan.
Harga Rp8 jutaan
2. Garmin Forerunner 165
Garmin Forerunner 165 dibekali dengan layar AMOLED 1,2 inci yang terang dan tajam, dirancang khusus untuk pelari dan pengguna aktif.
Berita Terkait
-
6 Rekomendasi Smartwatch Wanita Diameter Kecil Terbaik: Nyaman dan Stylish!
-
7 Rekomendasi Smartwatch Murah di Bawah Rp 500 Ribu Pilihan Terbaik Mei 2025
-
6 Rekomendasi Smartwatch Murah dengan Kualitas Bagus Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi Smartwatch Harga di Bawah Rp 500 ribuan, Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah di Bawah Rp 500 Ribu, Terbaik November 2024
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
AI di Indonesia Akan Diawasi Ketat! Pemerintah Siapkan Perpres Etika, Apa Dampaknya?
-
7 Rekomendasi Tablet yang Bisa Nyambung ke Proyektor Mulai Rp3 Jutaan
-
Update Harga iQOO 13, Makin Murah Usai iQOO 15 Bersiap ke Indonesia
-
Riset: 85% Perusahaan Indonesia Belum Anggap AI Pendorong Utama Transformasi Digital
-
7 HP Murah Terbaik di Bawah 1 Juta, Cocok untuk Hadiah Akhir Tahun
-
Amazfit T-Rex 3 Pro Resmi Meluncur, Tawarkan Bodi Compact dan Fitur Tangguh
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
Chip TSMC Lebih Mahal, Harga iPhone dan MacBook Generasi Baru Kemungkinan Naik
-
7 Smartwatch yang Bisa Connect Strava, Cocok Buat Kamu Si Hobi Lari
-
Monitor Gaming LG UltraGear 37G800A Meluncur, Bawa Panel Lengkung 4K