Suara.com - Teknologi kamera pada smartphone terus berkembang pesat dan pada tahun 2025 ini, banyak HP flagship yang menawarkan kualitas jepretan setara kamera DSLR.
Tidak hanya andal untuk mengabadikan momen pribadi, deretan HP ini juga sangat cocok bagi para content creator yang membutuhkan hasil visual yang tajam dan profesional.
Anda memiliki banyak pilihan mulai dari Samsung dan iPhone yang sudah lama mendominasi, hingga pendatang kuat seperti Vivo dan Xiaomi dengan teknologi terjangkau tapi kualitas tinggi.
Jika Anda seorang youtuber atau filmmaker, Anda bahkan bisa mengandalkan kamera dari hp dengan kualitas pixel yang tinggi.
Sebelum membeli, pastikan dulu Anda mengetahui kebutuhan Anda pada kamera. Untuk kebutuhan profesional, pilih kamera handphone dengan resolusi tinggi.
Sedangkan untuk kebutuhan sehari-hari, Anda mungkin tidak perlu memikirkan spesifikasi kamera dan lain-lainnya, karena yang terpenting bisa untuk komunikasi.
Berikut ini adalah rekomendasi HP kamera terbaik tahun 2025, lengkap dengan spesifikasi dan perkiraan harga pasarannya.
1. Samsung Galaxy S25 Ultra
Samsung kembali memimpin di kelas flagship dengan Galaxy S25 Ultra, yang menghadirkan teknologi AI ProVisual Engine generasi terbaru.
Baca Juga: 7 Rekomendasi HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Cocok buat Content Creator Pemula
Teknologi ini mampu mengenali kondisi pencahayaan dan objek secara akurat, sehingga hasil foto lebih jernih, tajam, dan natural.
Kamera belakang: 200 MP (utama) plus 50 MP (ultrawide) plus 50 MP (telephoto) plus 10 MP (telephoto)
Kamera depan: 12 MP
Kelebihan: AI canggih untuk pelacakan objek dan warna, cocok untuk fotografer mobile.
Harga: Sekitar Rp22.000.000 – Rp24.000.000.
2. iPhone 16 Pro Max
iPhone 16 Pro Max menghadirkan pengalaman fotografi profesional lewat triple Pro camera system dan perekaman video setara kualitas sinema. Cocok untuk para videografer maupun pengguna yang menyukai hasil foto natural dengan detail maksimal.
Kamera belakang: 48 MP (utama) plus 48 MP (ultrawide) plus 12 MP (telefoto)
Fitur unggulan: Fotografi makro 48 MP, Dolby Vision 4K 120 fps, dan fitur Camera Control.
Harga: Sekitar Rp26.000.000 – Rp28.000.000.
3. Google Pixel 9 Pro
Berita Terkait
-
Rekomendasi HP Murah Rp1 Jutaan Terbaik 2025 ala David GadgetIn: Spek Dewa, Harga Mahasiswa
-
Layar Sultan, Harga Teman! 7 HP AMOLED Terbaik Harga Rp2 Jutaan Edisi Juli 2025
-
5 Rekomendasi HP NFC Murah Terbaru Juli 2025: Dompet Aman, Transaksi Lancar!
-
7 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED Harga di Bawah Rp 3 Juta Terbaik Juli 2025, Pasti Terang!
-
5 Rekomendasi HP Gaming Rp 2 Jutaan, Spek Dewa Harga Merakyat
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
Terkini
-
25 Kode Redeem FF Terbaru 28 November 2025, Ada Skin Premium dan Emote Moonwalk Gratis
-
5 Smartwatch untuk Anak SD yang Bisa Telepon dan Lacak Lokasi, Mulai Rp100 Ribuan!
-
15 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 28 November 2025, Klaim Hadiah Gratis Black Friday!
-
4 HP Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Harga di Bawah 2 Juta
-
7 Aplikasi Penguat Sinyal WiFi Gratis di HP, Jaringan Jadi Lancar dan Stabil
-
Wobble Jadi Merek Anyar Android, HP Pertamanya Pakai Dimensity 7400
-
Prediksi Konfigurasi Memori dan Harga Oppo A6x 5G, Andalkan Chip Dimensity
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB dengan Baterai Jumbo, Mulai 1 Jutaan Tak Kenal Low Batt!
-
Perplexity Luncurkan Browser AI Comet untuk Pengguna Android
-
HP Murah Anyar Siap Debut, Harga Redmi 15C 5G Bakal Kompetitif