Suara.com - Tren foto dengan lensa 0.5x atau ultrawide kini semakin digandrungi karena kemampuannya menangkap gambar dengan sudut pandang yang jauh lebih luas.
Tidak perlu merogoh kocek dalam-dalam untuk mendapatkan fitur ini, karena banyak ponsel pintar di kelas harga terjangkau yang sudah menyematkannya.
Fitur kamera 0,5 ultrawide sangat ideal untuk memotret pemandangan, arsitektur megah, atau foto grup tanpa ada seorang pun yang terpotong.
Bagi kamu yang sedang mencari ponsel baru dengan keunggulan ini, berikut 7 rekomendasi HP murah dengan kamera 0,5 yang bisa ditemukan di gerai resmi seperti Erafone.
1. Tecno Camon 40
Harga di Erafone: Rp2.699.000
Ukuran layar: 6.78 inci, AMOLED, 1080 x 2436 pixels, 120 Hz
Memori: RAM 8 GB, ROM 128 GB
Sistem operasi: Android 15, HIOS 15
CPU: Mediatek Helio G100 Ultimate (6 nm)
Kamera: Dual 50 MP (wide), 8 MP (ultrawide); Depan 32 MP
SIM: Dual SIM (Nano-SIM)
Baterai: 5200 mAh
2. Infinix Note 50 Pro
Harga di Erafone: Rp3.199.000
Baca Juga: 5 Pilihan HP Murah Terbaik Juli 2025, Spek Tinggi Harga di Bawah Rp1,5 Juta
Ukuran layar: 6.78 inci, AMOLED, 1080 x 2436 pixels, 144Hz
Memori: RAM 8 GB, ROM 256 GB
CPU: Mediatek Helio G100 Ultimate 6nm
Kamera: Belakang 50MP + OIS + Ultrawide 8MP, depan 32 MP
SIM: Dual SIM (Nano-SIM)
Baterai: 5200 mAh, 90W Wired, 30W Wireless Magnetic Charging
3. Xiaomi Redmi Note 13
Harga di Erafone: Rp2.099.000
Ukuran layar: 6.67 inci, 1080 x 2400 pixels, AMOLED, 120Hz, 1800 nits
Memori: RAM 8 GB, ROM 256 GB
Sistem operasi: Android 13, MIUI 14
CPU: Qualcomm Snapdragon 685, Octa-core, hingga 2,8 GHz
GPU: Adreno 610
Kamera: Triple 108 MP (wide), f/1.8, 8 MP (ultrawide), f/2.2, 2 MP (macro), f/2.4, Depan 16 MP (wide), f/2.4
SIM: Hybrid Dual SIM (Nano-SIM)
Baterai: 5000 mAh, fast charging 33W
4. Samsung Galaxy A15
Harga di Erafone: Rp2.799.000
Berita Terkait
-
4 Rekomendasi HP POCO Terbaru 2025 Dibawah Rp 3 Juta: Spek Gahar Cocok untuk Gaming
-
Samsung Galaxy Z Flip 7: Spesifikasi dan Harga Resmi Indonesia
-
Honor Magic 8 Pro Siap Hadir, Diprediksi Bawa Chipset Anyar Snapdragon
-
Review Samsung Galaxy Z Flip 7, Performa Optimal sesuai Harga!
-
Xiaomi 15T Pro Lolos Sertifikasi, Usung Chipset Kencang Terbaru MediaTek
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Spesifikasi dan Harga Vivo Y21d Indonesia: HP Murah Bersertifikasi Militer, Baterai Jumbo
-
51 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Klaim Skin Burning Lily dan Mythos Fist
-
Moto Pad 60 Neo Resmi ke Indonesia, Tablet Murah Motorola Harga Rp 2 Jutaan
-
Trik Pindahkan Microsoft Office Tanpa Ribet: Simak Langkah Mudah Berikut
-
iQOO Z10R vs realme 15T: Duel Panas HP 3 Jutaan, Mana Punya Kamera Paling Oke?
-
7 Rekomendasi HP 3 Jutaan untuk Gaming, Cocok untuk Anak Sekolah hingga Dewasa Muda
-
21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 November: Klaim Pemain 111-113 dan Belasan Ribu Gems
-
Moto G67 Power Rilis: HP Murah dengan Kamera Sony dan Baterai 7.000 mAh
-
5 Pilihan HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik untuk Multitasking dan Gaming
-
YouTube Hipnotis Masyarakat! Waktu Nonton Melonjak 20%, Siapa Sangka Ini Alasannya