Suara.com - Garena menjalin kolaborasi epik bareng anime legendaris Naruto Shippuden. Buat kamu yang belum sempat klaim, sekarang saatnya, karena ada 22 kode redeem FF terbaru 6 Agustus 2025 yang bisa kasih kamu berbagai hadiah menarik.
Kolaborasi ini menghadirkan nuansa dunia shinobi ke dalam medan pertempuran Free Fire. Karakter ikonik seperti Naruto Uzumaki, Sasuke Uchiha, hingga Itachi Uchiha lengkap dengan jubah Akatsuki, hadir sebagai bagian dari event spesial ini.
Salah satu item paling diburu dalam event ini adalah Token Itachi Ascension. Dengan token ini, kamu dapat menukarkannya dengan skin eksklusif Itachi Uchiha yang tampil mencolok dan penuh karakter.
Selain itu, hadiah menarik lainnya adalah senjata M1887 Kurama Flame. Senjata ini memiliki tampilan menyala dengan efek visual khusus yang memukau, sangat cocok bagi kamu yang ingin tampil menonjol di arena permainan.
Masih tersedia beragam item bertema Naruto lainnya seperti Bundle Hokage, Katana Sharingan, hingga backpack berbentuk kepala Kurama yang unik dan menarik.
Tidak hanya itu, pemain Free Fire juga bisa mendapatkan Weapon Loot Crate, salah satu item in-game yang sangat diminati pemain karena memberikan kesempatan untuk mendapatkan skin senjata eksklusif secara acak.
Loot crate ini biasanya hadir dalam berbagai tema dan seri, tergantung event yang sedang berlangsung.
Semua hadiah ini dirancang untuk memperkuat atmosfer kolaborasi antara Free Fire dan Naruto Shippuden.
Cara Menukarkan Kode Redeem FF
Baca Juga: 50 Kode Redeem FF Hari Ini 5 Agustus 2025, Klaim Bundle Akatsuki, Skin Naga, dan Token Itachi
- Kunjungi situs resmi Garena di https://reward.ff.garena.com
- Login menggunakan akun Free Fire kamu (Google, Facebook, VK, TikTok, atau lainnya)
- Masukkan salah satu kode redeem FF pada kolom yang tersedia
- Klik tombol “Konfirmasi” dan tunggu notifikasi penukaran berhasil
- Hadiah akan langsung masuk ke akun kamu melalui fitur Inbox atau Mail dalam game
22 Kode Redeem FF Terbaru 6 Agustus 2025
FF11-NJN5-YS3E
FF9M-J31C-XKRG
FFAC-2YXE-6RF2
FFCO-8BS5-JW2D
FF10-GCGX-RNHY
FF11-64XN-JZ2V
FF11-DAKX-4WHV
FF11-9MB3-PFA5
FFES-PORT-S31F
FF10-KB84-9VXB
FF11-WFNP-P956
FF11-HHGC-GK3B
FFHRKMGRLYPB
FFREWARD2025
FFINDOJUARA1
FFINDOJUARAA
WINDAHEPEPSG
MIAWAUG456FF
XCVB4NMQ2RT7
FFGHY7UKJ9L8
ASDFG6HJ8K1L
QWERT9YUI5OP
Semua kode redeem di atas memberikan berbagai hadiah menarik, mulai dari skin karakter, senjata spesial, bundle eksklusif, hingga token edisi terbatas yang hanya tersedia selama kolaborasi ini berlangsung.
Segera login ke akun Free Fire kamu dan klaim 22 kode redeem FF terbaru 6 Agustus 2025 ini. Rasakan sensasi bertarung ala ninja bersama karakter-karakter ikonik dari Naruto Shippuden.
Berita Terkait
-
43 Kode Redeem FF Max Terbaru 6 Agustus: Klaim Bundle Squid Game dan Token Itachi
-
44 Kode Redeem FF Terbaru 6 Agustus: Klaim Bundle Naruto, Skin Itachi, dan 1000 Diamond
-
Terancam Diblokir di Indonesia, Apa Menariknya Roblox Dibanding FF Dan Mobile Legends?
-
74 Kode Redeem FF Hari Ini 6 Agustus 2025: Panen Bundle Akatsuki, Skin Naga, dan Token Itachi Gratis
-
33 Kode Redeem FF MAX Hari Ini 5 Agustus 2025, Peluang Emas Raih Bundle Naruto dan Skin MAG-7
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 6 November: Raih Skin Groza FFCS, Diamond, dan Emote Bucin
-
Politisi PSI Yakin Gibran Adalah 'Jokowi 2.0', Tak Diasingkan di Papua
-
Gampang Banget, Begini Trik Mindahin Data dari Word ke Excel, Cuma Hitungan Detik!
-
Apple Siapkan Macbook Murah Calon Pembunuh Laptop Chromebook, Ini Harganya
-
4 Rekomendasi HP 3 Jutaan All-Rounder: Pilihan Cerdas Cocok untuk Pelajar
-
Pongo 765: Laptop Gaming dengan RTX 5060, Gahar tapi Harga Rp 18 Jutaan
-
Setelah 30 Tahun, Game Arcade Tokyo Wars Meluncur di Konsol Modern
-
Infinix Smart TV X5L 43" Hadir ke RI, TV Murah Harga Rp 2 Jutaan
-
Sharp Aquos Sense 10 Debut: Tawarkan Layar IGZO OLED 240 Hz dan Bodi Compact
-
Motorola Edge 70 Rilis: Tawarkan Bodi Super Tipis, Lebih Murah dari iPhone Air