Harga aset Reallusion dan ketentuan penggunaan aset
Kebijakan aset di Reallusion memang memperbolehkan pembeli untuk proyek lain seperti film animasi maupun gim.
Setiap desain karakter dan aset bisa diubah sesuai dengan keinginan ketika sudah dibeli.
Alhasil, Reallusion memberikan file karakter yang dibeli dan pembeli bisa melakukan perubahan di berbagai aplikasi animasi tiga dimensi.
Harga tiap aset yang disediakan Reallusion berbeda-beda. Pembeli dapat melakukan pembelian terhadap satu jenis aset saja dengan berbagai harga.
Berkaca dari beberapa aset yang dituding dipakai oleh film Merah Putih One for All, harga aset untuk karakter seperti pria dewasa berkisar antara 40 USD atau sekitar Rp650 ribu.
Lalu ada karakter anak-anak yang dibanderol dengan harga sama yakni 40 USD.
Reallusion juga menawarkan berbagai jenis pembayaran lainnya. User Reallusion dapat membeli lisensi Standard dan Enterprise untuk mendapatkan seluruh aset dari Reallusion dengan hanya sekali membayar.
Ada ratusan ribu aset yang siap dipakai setelah membeli lisensi Standard maupun Enterprise.
Baca Juga: Mengenal Reallusion Content Store, Benarkah Film Merah Putih One for All Pakai Aset dari Sana?
Harga dari lisensi Standard yakni sekitar 299 USD atau Rp4,8 juta. Biaya lisensi Standard tersebut juga termasuk aplikasi Character Creator untuk mengubah dan membuat karakter tiga dimensi sendiri.
Reallusion juga menyediakan wadah bagi para animator untuk menjual aset mereka melalui kanal yang sama.
Konten-konten buatan para user harganya beragam, ada yang dibanderol sekitar 20 USD tiap asetnya atau sekitar Rp325 ribu.
Kontributor : Armand Ilham
Berita Terkait
-
Mengenal Reallusion Content Store, Benarkah Film Merah Putih One for All Pakai Aset dari Sana?
-
Review Film Merah Putih One for All di Letterboxd, Brutal Tapi Bikin Ngakak
-
Mengapa Film Animasi Merah Putih One for All Dikritik Tajam?
-
Sinopsis dan Karakter Film Merah Putih One for All, Ada yang Mirip Gibran
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
Vivo Y500 Pro Resmi, Bawa Kamera Samsung HP5 200MP dan Baterai 7.000 mAh
-
Football Manager 26 Resmi Meluncur, Pertama Kalinya Ada Liga Sepak Bola Wanita
-
Mengapa Es Mengapung di Air? Ini Penjelasan Ilmiahnya
-
24 Kode Redeem FF 10 November 2025, Jangan Sia-siakan Skin Hero Unik di Hari Pahlawan
-
Blue Protocol: Star Resonance Segera Hadir, Game MMORPG Berlatar Anime
-
Apakah Laptop Bisa Digadaikan di Pegadaian? Ini Syarat dan Cara Lengkapnya
-
15 Kode Redeem FC Mobile 10 November 2025, Banjir Hadiah Gratis hingga Item Pack Acak
-
4 HP Murah Layar AMOLED untuk Driver Ojol, Tetap Cerah di Bawah Sinar Matahari
-
Moto G67 Power Resmi ke Indonesia: HP Murah Motorola, Kamera 50MP, dan Baterai 7.000 mAh
-
40 Caption dan Quotes Hari Pahlawan untuk Status WA, Facebook, dan Motivasi