- Baterai awet tidak hanya ditentukan kapasitas mAh, tapi juga prosesor, layar, dan optimasi sistem.
- Ada 5 rekomendasi HP murah baterai besar di bawah Rp2 juta September 2025.
- Rekomendasi cocok untuk pengguna aktif seharian tanpa khawatir sering mengisi daya.
Suara.com - Di bawah ini adalah 5 rekomendasi HP murah baterai awet di bawah Rp2 juta yang bisa dipakai seharian.
Jika Anda merupakan pengguna yang tak mau ribet dengan pengisi daya, maka Suara.com merekomendasi HP baterai awet untuk dibeli sebagai perangkat selanjutnya.
Sebab jika baterai ponsel Anda awet, maka Anda tak akan bergantung pada pengisian daya.
Bahkan, beberapa ponsel bisa diandalkan untuk aktivitas seharian. Namun yang perlu diketahui, awet atau tidaknya baterai sebuah ponsel pintar tidak hanya bergantung pada kapasitasnya.
Sebab baterai ponsel bisa bertahan lebih lama karena kapasitas baterai (diukur dalam mAh ) dan efisiensi komponennya seperti prosesor dan layar.
Oleh sebab itu, jangan hanya berpatokan pada besarnya kapasitas baterai yang ditawarkan, namun juga perhatikan komponen lainnya.
Beberapa hal yang perlu diperhatikan meliputi nilai mAh baterai yang lebih besar, layar yang lebih kecil dan beresolusi lebih rendah, prosesor yang lebih hemat daya, dan perangkat lunak yang dioptimalkan untuk meminimalkan penggunaan daya latar belakang.
Beberapa Hal yang Perlu Diperhatikan ketika Memilih Ponsel dengan Baterai Awet
1. Kapasitas Baterai Tinggi (mAh)
Faktor paling langsung adalah ukuran baterai, diukur dalam miliampere-jam (mAh).
Baca Juga: 4 Rekomendasi HP Murah di Bawah Rp 2 juta dengan Spek Dewa! Terbaik September 2025
Angka mAh yang lebih tinggi berarti lebih banyak energi yang tersimpan, yang berarti waktu pengoperasian antar pengisian daya lebih lama.
2. Tampilan Efisien
Layar yang lebih kecil dan layar dengan resolusi lebih rendah atau kecepatan refresh lebih rendah mengonsumsi lebih sedikit daya daripada layar yang lebih besar, beresolusi tinggi, dan kecepatan refresh tinggi.
3. Efisiensi Prosesor
Prosesor yang lebih efisien menggunakan lebih sedikit daya untuk menjalankan tugas, yang secara langsung berkontribusi pada masa pakai baterai yang lebih lama.
4. Optimasi Perangkat Lunak
Berita Terkait
-
4 Rekomendasi HP Murah di Bawah Rp 2 juta dengan Spek Dewa! Terbaik September 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah untuk Anak Sekolah, Memori Besar Baterai Awet
-
5 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED Harga Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
7 Rekomendasi HP Murah Kamera Terbaik Agustus 2025, Spek Dewa Harga Jelata
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM Besar Terbaru Agustus 2025, Spek Gahar Cuma Rp 2 Jutaan!
Terpopuler
- 23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 Oktober: Klaim 16 Ribu Gems dan Pemain 110-113
- Jepang Berencana Keluar dari AFC, Timnas Indonesia Bakal Ikuti Jejaknya?
- Here We Go! Peter Bosz: Saya Mau Jadi Pelatih Timnas yang Pernah Dilatih Kluivert
- Daftar HP Xiaomi yang Terima Update HyperOS 3 di Oktober 2025, Lengkap Redmi dan POCO
- Sosok Timothy Anugerah, Mahasiswa Unud yang Meninggal Dunia dan Kisahnya Jadi Korban Bullying
Pilihan
-
Hasil Drawing SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-23 Ketiban Sial!
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
-
Alhamdulillah! Peserta Magang Nasional Digaji UMP Plus Jaminan Sosial dari Prabowo
Terkini
-
Kapasitas Baterai Realme GT 8 Pro Terungkap, Dukung Fast Charging 120 W
-
Timothy Trending: Daftar Nama Pembully Beredar, HRD Siap Blacklist?
-
Senasib dengan Galaxy S25 Edge, Penjualan iPhone Air Tak Sesuai Ekspektasi
-
21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 19 Oktober: Klaim 19 Ribu Gems dan Player 111-113
-
Apa itu Kaicil Kastela? Gibran Dapat Gelar Pangeran dari Kesultanan Ternate
-
Player Battlefield 6 Bisa Dapatkan XP Lebih Cepat Lewat Update Anyar
-
Mengapa Ada Suhu Panas serta Hujan Angin di Bulan Ini? BRIN dan BMKG Beri Penjelasan
-
Video Perbandingan Tampilan Final Fantasy 7 Remake Switch 2 vs Konsol Beredar
-
Bocoran Harga Redmi Watch 6 Beredar, Smartwatch Murah Ini Debut 23 Oktober
-
Cikal Bakal HP Flagship POCO, Redmi K90 Pro Max Usung Subwoofer Bose