Suara.com - Cari HP murah yang bisa diandalkan untuk harga Rp 2 jutaan? Simak beberapa rekomendasi HP murah Rp 2 jutaan terbaik dengan spek dewa dan cocok untuk gamer di bawah ini.
Pada akhir tahun 2025, ada banyak sekali pilihan HP yang bisa Anda beli. Namun untuk mendapatkan unit terbaik, Anda perlu memperhatikan spesifikasinya.
Untuk investasi jangka panjang, pastikan Anda memilih HP yang sudah dibekali dengan layar lebar, chipset gahar, RAM dan internal memori luas, dan baterai badak.
Fungsi layar adalah untuk memuaskan Anda ketika bermain game atau menonton film.
Kemudian, chipset memiliki peran dalam setiap fungsi yang dijalankan ponsel Anda dan memengaruhi pengalaman praktis secara keseluruhan secara besar-besaran.
Jadi jangan salah pilih HP murah namun dibekali chipset usang yang hanya akan membuat pengalaman Anda buru.
Manfaat RAM dan Internal Memori (ROM)
Manfaat utama RAM adalahkecepatan dan multitasking , karena menyediakan penyimpanan sementara dan cepat untuk program dan data yang aktif.
Sedangkan kelebihan ROM adalah permanen dan stabil, karena menyimpan instruksi startup penting yang tetap ada bahkan saat daya dimatikan.
Baca Juga: 4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
Bersama-sama, keduanya memungkinkan perangkat untuk menjalankan aplikasi kompleks dan melakukan booting dengan andal.
Untuk kinerja terbaik, pilih smartphone yang sudah dibekali dengan RAM minimal 8 GB dan internal memori 128 GB.
Tenang, ada beberapa HP murah yang dijual Rp2 jutaan, namun sudah dibekali dengan spesifikasi yang masih bisa diandalkan hingga tahun depan.
Ponsel-ponsel ini dibuat oleh produsen kelas atas dan kenamaan, jadi Anda tidak perlu mengkhawatirkan kualitasnya.
Ponsel pintar rekomendasi Suara.com di bawah ini juga sudah dibekali dengan berbagai fitur kekinian yang akan semakin memanjakan penggunanya, meski hanya Rp2 jutaan.
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Spek Dewa
Berita Terkait
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026