-
Evo Gun Scar Megalodon Alpha rilis ulang dengan sistem token biasa untuk kode redeem FF hari ini.
-
Ada kolaborasi Free Fire x Jujutsu Kaisen yang dimulai dalam waktu 45 jam mendatang.
-
Bundle Yuji Itadori tersedia gratis, sementara Sukuna dan Gojo hadir di event berbayar.
Suara.com - Kabar gembira bagi para Survivors! Hari ini, Garena Free Fire kembali menghadirkan kejutan besar dengan peluncuran ulang (relaunch) salah satu Evo Gun paling legendaris, Scar Megalodon.
Selain kembalinya senjata favorit ini, antusiasme pemain juga memuncak menyambut kolaborasi global Free Fire x Jujutsu Kaisen yang interface-nya dikonfirmasi akan rilis dalam waktu kurang dari 48 jam (sekitar 45 jam lagi).
Berdasarkan bocoran terbaru, event kolaborasi ini akan membawa sejumlah bundle eksklusif, termasuk kesempatan mendapatkan Bundle Yuji Itadori secara gratis.
Namun, fokus utama pemain saat ini tertuju pada Scar Megalodon Alpha. Banyak pemain yang masih ragu untuk melakukan spin karena takut kehabisan Diamond.
Penting untuk diketahui, Scar Megalodon dinilai sangat worth it untuk dimiliki. Berbeda dengan Evo Gun lain yang membutuhkan Token Crystal, Scar ini menggunakan token biasa yang bisa ditukarkan.
Bocoran Event Jujutsu Kaisen: Siapa Rilis Duluan?
Selain Scar, interface event Jujutsu Kaisen (JJK) Awakening akan segera terbuka. Event ini bersifat All Server (Global), artinya mekanisme di Indonesia akan sama dengan server luar.
Pemain akan diminta menyelesaikan misi harian (Login, Main CS/BR) untuk mengumpulkan Token Merah. Token ini digunakan untuk menjalankan animasi perjalanan karakter demi hadiah utama.
Salah satu hadiah yang paling ditunggu adalah Bundle Yuji Itadori yang bisa didapatkan secara gratis melalui event web ini.
Baca Juga: 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Klaim Pemain 115 dan Belasan Ribu Gems
Namun, bagaimana dengan bundle premium lainnya seperti Sukuna dan Gojo Satoru? Simak daftar bocoran urutan rilisnya di bawah ini.
Daftar Rilis Bundle FF x Jujutsu Kaisen
Berdasarkan data in-game dan bocoran interface, berikut adalah prediksi kuat urutan rilis bundle kolaborasi ini:
- Ryomen Sukuna (Token Ring): Diprediksi rilis paling awal (kemungkinan sekitar tanggal 14 atau 15). Bundle ini memiliki tampilan dasar putih dengan efek tato saat berubah mode.
- Gojo Satoru (Token Tower): Akan menyusul setelahnya. Kemungkinan besar masuk dalam mekanisme Token Tower yang lebih eksklusif.
- Megumi Fushiguro & Nobara Kugisaki: Diprediksi akan hadir dalam event terpisah atau Mystery Shop (masih menunggu konfirmasi lanjut).
- Yuji Itadori: Hadiah Gratis (Free Event).
Detail Bundle Sukuna
Bundle Sukuna yang akan hadir di Token Ring kemungkinan besar bukan tipe Lock Changer (berubah bentuk total), melainkan perubahan kostum pada efek tertentu. Meski demikian, desainnya sangat keren dan wajib dikoleksi.
Kode Redeem FF 13 Januari 2026
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
19 Kode Redeem FC Mobile 13 Januari 2026, Kartu OP Edwin Van Der Sar Siap Menanti
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 12 Januari 2026: Raih Skin SG2, Scar Megalodon, dan Sports Car
-
Poster Vivo X200T Terungkap: Bawa Kamera Zeiss, Andalkan Chip Kencang MediaTek
-
7 HP Murah Chip Kencang dengan Memori 256 GB Januari 2026, Harga Mulai 1 Jutaan!
-
Update Bracket Swiss Stage M7: AE Butuh 1 Kemenangan, ONIC Masih Berjuang
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
CES 2026: LG Perkenalkan AI in Action, AI Nyata Untuk Rumah Sampai Kendaraan
-
Honor Siapkan HP Murah Baterai 10.000 mAh, Usung Layar 1.5K dan Chip Snapdragon
-
46 Kode Redeem FF Terbaru Aktif Januari 2026, Sambut Event Jujutsu Kaisen
-
Spesifikasi TheoTown: Game Viral Bangun Kota, Simulasi Jadi Pejabat Semena-mena