Suara.com - Baru-baru ini publik tanah air sedang dihebohkan mengenai Inara Rusli yang mengungkapkan bahwa suaminya Virgoun telah berselingkuh dengan seorang wanita lain.
Inara Rusli mengungkapkan perselingkuhan yang dilakukan oleh Virgoun yang merupakan suaminya itu melalui akun media sosial Instagram milik pribadinya @mommy_starla. Tentu saja pengakuan istri Virgoun yang akrab dipanggil Mommy Starla itu mengejutkan publik tanah air karena Virgoun selama ini dinilai merupakan sosok pria sekaligus suami dan ayah yang baik.
Dengan kasus perselingkuhan yang dilakukan Virgoun tersebut, tentu saja banyak warganet yang menghujat dan berkomentar pedas kepada Virgoun.
Mengetahui hal tersebut, Inara Rusli pun kemudian terlihat membela sang suami melalui akun media sosial Instagram pribadinya. “Tmn2, mohon bgt dijaga tutur katanya ya utk tiap komen dan story’nya. Aku berterima kasih byk atas empati dan semua dukungan kalian. Tp aku mohon jgn ada ucapan kasar ke suamiku. Biar gmn dy msh suamiku terlepas dr keburukan yg dy perbuat. Menasehati boleh, tp jgn menghardik. Spy hidayah bisa masuk ke relung hatinya. Doakan nasehati yg baik2. Sy yakin kalian lbh baik dan bijak dr ini. Sekali lg terimakasih, jazakumullah khair,” tulis Inara Rusli di kutip Suara Denpasar dari Instagram @mommy_starla, Kamis, (27/4/2023).
Video Editor: Ariskha
Berita Terkait
-
Tinggal dengan Virgoun, Starla Dinilai Lebih Bahagia dan Ceria
-
7 Penyanyi Putuskan Rehat karena Pita Suara Bermasalah, Terbaru Anji
-
Dinasihati Biar Cuek Sama Masalah Inara Rusli, Virgoun: Gue Kepancing Emosi!
-
Kesal Masa Lalunya Diungkit Lagi Gara-Gara Skandal Inara Rusli, Virgoun: Gue Lagi Disalahin!
-
Virgoun Berniat Ambil Hak Asuh Anak dari Inara Rusli, Malah Dicibir: Awalnya dari Elu
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Andi Arief: SBY Terganggu Difitnah Jadi Dalang Isu Ijazah Palsu Jokowi
-
Mualem Minta Daging ke Tito dan Purbaya untuk Warga Aceh: Impor Boleh Pak
-
Mobilitas Warga Pulih, Jembatan Sementara Lawe Mengkudu Resmi Difungsikan
-
Menuju 2026, Recap Berita Viral Setahun Kebelakang
-
Warga Patuh Tanpa Kembang Api, Kapolri: Doa Bersama Dominasi Malam Tahun Baru
-
NGORBIT Eksklusif: Cerita Mistis Cast 'Alas Roban' saat Syuting di Lokasi Paling Angker Jateng
-
Gilang Dirga Tak Kuasa Menahan Air Mata Mengenang Sosok Almarhum Ayahnya
-
Viral Video Dini Hari, Aktivitas Truk 'Bawa' Kayu Lalu Lalang di Jalur MedanBanda Aceh
-
Rayakan 30 Tahun Berkarya, Tipe-X Bongkar Sejarah 'Genit' di Big Bang Festival
-
Presiden Buruh: Tak Masuk Akal Biaya Hidup di Jakarta Lebih Rendah dari Bekasi!