Suara.com - Tim nasional Inggris benar-benar serius menyambut Piala Dunia 2014 di Brasil. Tak cuma melakoni latihan dan laga uji coba, pelatih Inggris Roy Hodgson juga menyewa jasa psikolog untuk menjaga mental anak-anak asuhnya.
Tugas berat tersebut dipercayakan Hodgson kepada Dr Steven. Ia bukanlah orang baru dalam kancah sepak bola Inggris. Selama ini, Dr Steven telah bekerja sebagai psikolog di Liverpool. Metodenya sukses membawa Liverpool menjadi tim tangguh pada musim ini.
"Dia bukan sekadar psikolog. Dia orang yang tepat untuk mengurusi mental pemain," kata Hodgson dalam konferensi pers jelang laga uji coba Inggris kontra Denmark, Rabu (5/3/2014).
"Saya sangat senang ketika Dr Steven menerima ajakan saya. Saya juga senang pelatih Liverpool Brendan Rodgers mengijinkan Dr Steven mendampingi timnas Inggris," lanjutnya.
Seperti diketahui, Barclay Premiere League (BPL) adalah liga terketat di dunia. Sistem tersebut kerap membuat mental para pemain timnas Inggris kembang kempis, yang berdampak pada performa mereka di lapangan. (Antara)
Berita Terkait
-
Misteri Bola Api di Langit Cirebon Terkuak, Polisi: Bukan Meteor, Tapi Lahan Tebu Dibakar
-
4 Pemain Keturunan Arab yang Bikin Sepak Bola Indonesia Lebih Bergairah
-
Harry Kane Tetap Ingin Bela Timnas Inggris Meski Alami Cedera
-
Tingkatkan Kualitas Pelatih, PSSI Gelar Pelatihan dan Sertifikasi Lisensi D Nasional
-
Trionda Resmi Menggema! FIFA Rilis Bola Piala Dunia 2026, Kawinkan Teknologi dan Tiga Negara
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Pihak Israel Klaim Kantongi Janji Pejabat Kemenpora untuk Datang ke Jakarta
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
-
Dana Transfer Dipangkas, Gubernur Sumbar Minta Pusat Ambil Alih Gaji ASN Daerah Rp373 T!
Terkini
-
Patrick Kluivert Kantongi Kelemahan Pakar Set Piece Arsenal di Arab Saudi?
-
Patrick Kluivert Rahasiakan Kondisi Ole Romeny Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Patrick Kluivert: Tak Ada Alasan Khawatir Sama Wasit
-
PSSI Jual Tiket Uji Coba Timnas Indonesia U-23 vs India Murah-meriah
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Pemain yang Pernah Tersandung Kasus Judi Disebut Gelandang Terbaik Premier League
-
Baru 6 Laga! Kans Inter Milan Raih Scudetto Musim Ini Anjlok, Ada Apa?
-
Jelang Lawan Arab Saudi, Tiga Bek Diaspora Timnas Indonesia Cetak Momen Gila
-
Adu Tembok Pertahanan Timnas Indonesia, Arab Saudi, dan Irak, Siapa Lebih Kuat?
-
1 Detik Lawan Arab Saudi, Timnas Indonesia Cetak Rekor Mencengangkan!