Suara.com - Paul Pogba kembali ke Manchester United dengan transfer sekitar 89 juta Pounsterling dari Juventus dan menjadi rekor transfer dunia saat ini. Berikut evolusi rekor transfer dunia sejak Willie Groves dengan transfer 100 poundsterling pada 1893.
(Tahun, Pemain, Negara, Klub yang terlibat, Harga dalam poundsterling) :
1893 Willie Groves (Skotlandia) West Brom ke Aston Villa 100
1905 Alf Common (Inggris) Sunderland ke Middlesbrough 1.000
1922 Syd Puddefoot (Inggris ) West Ham ke Falkirk 5.000
1922 Warney Cresswell (Inggris) Sth Shields ke Sunderland 5.500
1925 Bob Kelly (Inggris) Burnley ke Sunderland 6.500
1928 David Jack (Inggris) Bolton ke Arsenal 10.890
1932 B. Ferreyra (Argentina) Tigre ke River Plate 23.000
1949 Johnny Morris (England) Man Utd ke Derby County 24.000
1949 Eddie Quigley (England) Sheff Wed ke Preston 26.500
1950 Trevor Ford (Wales) Aston Villa ke Sunderland 30.000
1951 Jackie Sewell (England) Notts County ke Sheff Wed 34.500
1952 Hans Jeppson (Sweden) Atalanta ke Napoli 52.000
1954 Juan Schiaffino (Uruguay) Penarol ke AC Milan 72.000
1957 Omar Sivori (Argentina) River Plate ke Juventus 93.000
1961 Luis Suarez (Spanyol) Barcelona ke Inter Milan 152.000
1963 Angelo Sormoni (Brasil) Mantova ke AS Roma 250.000
1967 Harald Nielsen (Denmark) Bologna ke Inter Milan 300.000
1968 Pietro Anastasi (Italia) Varese ke Juventus 500.000
1973 Johan Cruyff (Belanda) Ajax ke Barcelona 922.000
1975 Giuseppe Savoldi (Italia) Bologna ke Napoli 1,2 juta
1976 Paolo Rossi (Italia) Vicenza ke Juventus 1,75 juta
1982 Diego Maradona (Argentina) Boca Juniors ke Barcelona 3 juta
1984 Diego Maradona (Argentina) Barcelona ke Napoli 5 juta
1987 Ruud Gullit (N'lands) PSV Eindhoven ke AC Milan 6 juta
1990 Roberto Baggio (Italy) Fiorentina ke Juventus 8 juta
1992 Jean-Pierre Papin (France) Marseille ke AC Milan 10 juta
1992 Gianluca Vialli (Italy) Sampdoria ke Juventus 12 juta
1993 Gianluigi Lentini (Italy) Torino ke AC Milan 13 juta
1996 Alan Shearer (England) Blackburn ke Newcastle 15 juta
1997 Ronaldo (Brazil) Barcelona ke Inter Milan 19,5 juta
1998 Denilson (Brazil) Sao Paulo ke Real Betis 21,5 juta
1999 Christian Vieri (Italia) Lazio ke Inter Milan 32 juta
2000 Hernan Crespo (Argentina) Parma ke Lazio 35,5 juta
2000 Luis Figo (Portugal) Barcelona ke Real Madrid 37 juta
2001 Zinedine Zidane (Prancis) Juventus ke Real Madrid 53 juta
2009 Kaka (Brasil) AC Milan ke Real Madrid 56 juta
2009 Cristiano Ronaldo (Portugal) Man Utd ke Real Madrid 80 juta
2013 Gareth Bale (Wales) Tottenham ke Real Madrid 85,3 juta
2016 Paul Pogba (Prancis) Juventus ke Man Utd 89 juta.
(Reuters)
Berita Terkait
-
Tanggapi Kritik Ronaldo, Ruben Amorim Ucap Kalimat Ini untuk MU
-
Tak Lagi Buru Bintang Mahal, Ini Strategi Baru Transfer Manchester United
-
Bisa Dicontoh Timnas Indonesia, Etos Kerja dan Stamina Pemain Jepang Dipuji Eks MU
-
Ruud Gullit Sebut Pemain Ini Salah Gabung ke MU, Hengkang ke Serie A Jadi Solusi
-
Reaksi Tak Biasa Luciano Spalletti Usai Juventus Ditahan Imbang Sporting
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Wonderkid FC Utrecht Ingin Bantu Sepak Bola Indonesia, Bisa Bela Timnas Garuda
-
Timnas Indonesia U-23 Lawan Mali, Ivar Jenner Hingga Rafael Struick Dapat Panggilan
-
Thibaut Courtois Simpan Dendam ke Klub Inggris? Ini Cerita di Baliknya
-
Dean James Tampil Penuh, Go Ahead Eagles Malah Dihajar RB Salzburg
-
Adam Alis: Lapor Ketua, Perjuangan di Malaysia Tidak Sia-sia
-
Jurgen Klopp Masuk Radar Barcelona, Hansi Flick Disebut Siap Angkat Kaki
-
Pemain Keturunan Maluku 'Membelot' ke Timnas Curacao untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Legenda Luca Toni: Mesin Gol Italia yang Bawa Bayern Munich Raih Treble
-
Pelatih Keturunan Indonesia Berpisah dengan Ajax, Bakal Latih Skuad Garuda?
-
Klasemen Grup G ACL II: Kokoh di Puncak, Persib Bandung Selangkah Lagi ke 16 Besar