Suara.com - Harry Kane memiliki tugas besar dalam karir internasionalnya. Striker Tottenham Hotspur ini telah ditunjuk sebagai kapten timnas Inggris untuk laga krusial mereka di kualifikasi Piala Dunia saat menjamu Slovenia, Kamis (5/10/2017).
Inggris dapat memastikan tiket tampil di Piala Dunia di Rusia tahun depan jika berhasil memetik kemenangan dan akan dipimpin oleh Harry Kane. Namun manajer Gareth Southgate masih belum memutuskan kapten permanennya.
Kane sebelumnya telah menjadi kapten tim Inggris saat menghadapi Skotlandia dan Prancis pada Juni kemarin, sebelum ban kapten diambil oleh gelandang Liverpool Jordan Henderson pada dua laga bulan lalu melawan Malta dan Slovakia.
Gary Cahill juga sempat masuk dalam kandidat kapten menyusul pensiunnya Wayne Rooney, namun Kane berada di depan untuk posisi ini.
"Kualitas kepemimpinannya sangat berharga bagi kami sebagai sebuah tim dan dia ada dalam momen bagus dengan performanya," kata Southgate."Saya telah mengenalnya sejak lama, dia telah matang dan terus berkembang sepanjang waktu."
Namun demikian, manajer The Three Lions ini belum memutuskan siapa yang akan menjadi kapten permanen bagi skuatnya. "Saya belum memutuskan. Kami akan melihat pemimpin potensial di grup ini untuk awalnya," tukas Southgate. (Scoresway)
Berita Terkait
-
Harry Kane Lampaui Rekor Pele: 78 Gol dari 112 Laga
-
Kalahkan Albania, Inggris Tutup Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan Sempurna
-
Here We Go! Barcelona Siapkan Dana Rp1,15 Triliun Demi Bajak Harry Kane
-
Alasan Tuchel Ogah Mainkan Harry Kane, Bellingham, dan Foden Bersamaan
-
Siapa Lebih Hebat Kylian Mbappe, Erling Haaland, atau Harry Kane?
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
Terkini
-
Selamat Tinggal Han Willhoft-King, Pemain Keturunan Indonesia Pilih Tinggalkan Man City
-
Habis Bantai Timnas Indonesia, Pelatih Timnas Mali Jelang Leg 2: Tetap Tak Akan Mudah
-
PSSI Tunggu Satu Pemain Keturunan yang Belum Debut untuk Gabung ke Timnas Indonesia U-23
-
Pelatih Pemain Keturunan Rp 1,2 Triliun Kecewa: Standar Kami Menurun, Buang Peluang Besar
-
Respons Pemain Timnas Indonesia Lihat Sang Kakak Lolos ke Piala Dunia 2026
-
Cedera Bone Spur, Hanif Sjahbandi Menepi dari Skuad Persija Jakarta
-
Pelatih Belanda Kurang Senang meski Oranje Lolos ke Piala Dunia 2026, Kenapa?
-
Here We Go! Ini Jadwal Kedatangan Marselino Ferdinan Perkuat Timnas U-22
-
Berapa Jumlah Hadiah Uang yang Diterima Rizky Ridho Jika Menang Puskas Award 2025?
-
Empat Hari Libur, Persib Bandung Kini Siap Tempur Lawan Dewa United