Suara.com - Molornya Liga 1 2018 berimbas pada jadwal pertandingan. Bagi klub yang bertarung di lebih dari satu kompetisi, jadwal padat sudah pasti harus dijalani. Hal itu pun diakui oleh Pelatih Persija Stefano Cugurra Teco.
Seperti diketahui, selain Liga 1 Macan Kemayoran harus bermain di Piala AFC 2018. Belum lagi ditambah rencana PSSI untuk kembali menggulirkan Piala Indonesia.
Sejatinya, Teco tidak mempermasalahkan setiap tim ikut tiga kompetisi berbeda. Hanya saja, pengaturan jadwal bakal lebih efesien jika Liga 1 2018 tidak telat digulirkan.
"Saya sudah banyak pengalaman kerja di banyak negara. Buat saya biasa setiap klub main di tiga kompetisi," kata Teco di lapangan PS AU, Halim Perdanamusuma, Selasa (17/2018).
"Masalah mungkin Liga 1 terlambat mulai, nanti ada Piala Dunia kita tidak boleh main, ya lalu ada Asian Games juga. Itulah mengapa agenda menjadi terasa padat hanya jeda tiga hari," tambahnya.
Pelatih asal Brasil tersebut juga tidak mempermasalahkan jarak yang harus ditempuh Persija ketika melakoni partai tandang. Meski banyak memakan waktu, Teco menyebut hal itu masih wajar.
"Tidak ada masalah, di Brasil juga sama luas, negaranya juga lebih besar. Yang jadi masalah itu karena Liga 1 terlambat mulai," pungkas Teco.
Berita Terkait
-
Selamat Tinggal Rizky Ridho, Persija Tetap Siap Tempur Hadapi PSIM Yogyakarta
-
Pelatih Brasil Targetkan Tiga Poin Saat Hadapi PSIM Demi Rayakan Ulang Tahun Persija ke-97
-
PSIM Siap Ganggu Pesta Ulang Tahun Persija Jakarta di GBK
-
Persija Jakarta Tanpa Rizky Ridho Lawan PSIM, Souza Punya Rencana Kejutan Baru?
-
Persija Jakarta Bidik Kado Ultah ke-97 dengan Kemenangan Beruntun di SUGBK
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
Terkini
-
Kerugian Timnas Indonesia U-22 Pasca Mundurnya Kamboja dari Sepak Bola SEA Games 2025
-
Pertandingan Timnas Indonesia Vs Singapura di SEA Games 2025 Dibatalkan, Kenapa?
-
Calvin Verdonk Absen, Lille Bantai Dinamo Zagreb 4-0 di Liga Europa
-
LAFC Perpanjang Kontrak Bintang Muda Timnas Indonesia Adrian Wibowo Hingga 2027
-
Timnas Portugal U-17 Raih Gelar Perdana di Piala Dunia U-17 2025
-
Selamat Tinggal Rizky Ridho, Persija Tetap Siap Tempur Hadapi PSIM Yogyakarta
-
3 Negara Asal Calon Pelatih Timnas Indonesia Terungkap, Eropa Semua!
-
Skuad Timnas Indonesia U-22 untuk SEA Games 2025: Ada Marselino Hingga Mauro Zilstra
-
Resmi! Skuad Timnas Indonesia U-22 untuk SEA Games 2025
-
Pelatih Brasil Targetkan Tiga Poin Saat Hadapi PSIM Demi Rayakan Ulang Tahun Persija ke-97