Suara.com - Atletico Madrid sudah harus terhenti lebih awal di Copa del Rey setelah disingkirkan tim divisi tiga, Cultural Leonesa. Berikut hasil lengkap Copa Del Rey babak 32 besar hingga Jumat (24/1/2020) dini hari WIB.
Pada laga di Reino de Leon, Jumat (24/1/2020) dinihari WIB, Atletico sempat memimpin lebih dulu lewat gol Angel Correa di menit ke-62. Namun Cultural menyamakan kedudukan menjadi 1-1 lewat gol Julen Castaneda di menit ke-83.
Skor imbang 1-1 bertahan hingga waktu normal selesai hingga dilanjutkan ke perpanjangan waktu. Gol Sergio Benito akhirnya memastikan kemenangan Cultural Leonesa dan sekaligus menyingkirkan skuat besutan Diego Simeone.
Pada laga lainnya, laju Celta Vigo juga harus terhenti setelah disingkirkan oleh tim kasta kedua Mirandes. Bertandang ke Municipal de Anduva, Celta harus menelan kekalahan 2-1 dari Mirandes lewat perpanjangan waktu.
Gol Mirandes dicetak oleh Matheus Aias dari titik penalti di menit ke-26 dan Antonio Sanchez di menit ke-108. Sementara Celta Vigo sempat menyamakan kedudukan lewat gol Pione Sisto di menit ke-75.
Pada pertandingan lain yang berlangsung bersamaan Leganes hanya menang 1-0 atas tim strata ketiga Ebro dalam lawatan ke Municipal Almozara. Jonathan Silva menjadi penentu kemenangan semenit jelang turun minum.
Sementara Barcelona telah memastikan lolos ke babak 16 besar sehari sebelumnya UD Ibiza 2-1. Real Madrid juga melaju setelah menang 3-1 atas Unionistas de Salamanca kemarin.
Hasil Copa del Rey Babak 32 Besar :
Pertandingan Rabu (22/1/2020) WIB :
Baca Juga: Firmino Bawa Liverpool Taklukkan Wolverhampton di Molineux
Real Zaragoza 3 - 1 Mallorca
Recreativo Huelva 2 - 3 Osasuna
Sevilla 3 - 1 Levante
Pertandingan Kamis (23/1/2020) WIB
Elche 1 - 1 (penalti 4-5) Athletic Bilbao
UD Ibiza 1 - 2 Barcelona
Berita Terkait
-
Sundulan Maut Robek Gawang Real Madrid, Anatoliy Trubin: Tiba-tiba Saya Disuruh Maju
-
Tak Punya Pembelaan, Jan Oblak Persilahkan Fans Kritik Atletico Madrid usai Kalah dari Bodo/Glimt
-
Deretan Fakta Menarik Matchday Terliar Liga Champions 2025/2026 Tadi Malam
-
Real Madrid Gagal Lolos Langsung Liga Champions, Mbappe Sebut Permainan El Real Sangat Memalukan
-
Deretan Fakta Menarik Klub Kota Nelayan Bodo/Glimt, Berpotensi Hadapi Real Madrid di Babak Playoff
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Drama 8 Gol di Indonesia Arena, Timnas Futsal Indonesia Segel Tiket Perempat Final
-
Kabar Baik dari Mauro Zijlstra, Cetak Gol dan Asis di Volendam
-
Tak Punya Pembelaan, Jan Oblak Persilahkan Fans Kritik Atletico Madrid usai Kalah dari Bodo/Glimt
-
Satu Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Susul Maarten Paes ke Ajax Amsterdam
-
Liam Rosenior Bongkar Jurus Chelsea Benamkan Napoli di Stadion Diego Maradona
-
Pep Guardiola Cetak Sejarah usai Man City Gilas Galatasaray, Apa Itu?
-
Sundulan Maut Robek Gawang Real Madrid, Anatoliy Trubin: Tiba-tiba Saya Disuruh Maju
-
3 Pemain Timnas Indonesia Cedera Jelang Debut John Herdman di FIFA Series 2026
-
Dominasi Inggris di Liga Champions: 5 Tim Premier League Lolos, Juara Bertahan Lalui Playoff
-
Tak Ada Perlakuan Istimewa, Bojan Hodak Peringatkan Layvin Kurzawa