Suara.com - Pandemi virus corona yang kini menjadi momok global turut membuat Omid Nazari khawatir. Gelandang Persib Bandung itu memutuskan pulang kampung ke Swedia demi memastikan kondisi keluarganya.
Nazari pun mengaku senang akhirnya bisa berkumpul dengan keluarganya. Pemain berpaspor ganda itu akan tinggal bersama keluarga hingga ada kabar baik setelah wabah corona berakhir.
''Aku memilih untuk kembali ke Swedia bersama keluargaku. Saya hanya mencoba untuk tetap positif,'' ujar Nazari, dikutip dari laman resmi klub.
''Saya senang akhirnya bisa menghabiskan waktu bersama keluarga saya dan tidak sendirian di tengah wabah ini,'' tuturnya menambahkan.
Nazari menambahkan, ia mengikuti semua anjuran pemerintah demi tetap menjaga kesehatan. Meski ia mengaku situasi ini cukup menyulitkan banyak pihak.
''Kita semua dalam hal ini dalam situasi sama. Semoga cepat pulih,'' kata Nazari.
''Ikuti saja petunjuk yang diberikan. Seperti, mencuci tangan anda dan tinggal di rumah sebanyak yang anda bisa," tandas pemain 28 tahun itu.
Sementara selama kompetisi Liga 1 2020 ditangguhkan, Nazari sejauh ini hanya bisa berlatih mendiri. Eks pemain Ceres Negros itu bahkan tak bisa menyembunyikan rasa rindunya untuk kembali bermain sepak bola.
''Aku benar-benar merindukan sepak bola. Tetapi sekarang bukan hanya aku, tapi semua orang tidak bisa melakukan apa-apa yang biasa dilakukan,'' pungkasnya.
Baca Juga: Tinggal Serumah, Dua Penggawa Persib Bandung Jaga Jarak
Berita Terkait
-
Bojan Hodak Liburkan Tim Persib Setelah Taklukkan Bangkok United
-
Dipanggil Timnas Indonesia U-23, Kakang Rudianto Siap Maksimalkan Kesempatan
-
Yakin Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026, Beckham Putra: Waktu Bersama Istri..
-
Modal Berharga Eliano Reijnders Jelang Tempur Bersama Timnas Indonesia Lawan Arab saudi
-
Harga Pasaran Baru Anjlok, Pemain Keturunan 1,87 Meter Tebar Ancaman ke Arab Saudi
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
Terkini
-
Hadapi Laos, Timnas Malaysia Panggil Striker Naturalisasi Baru dari Ghana
-
Emil Audero Absen, Patrick Kluivert Tetap Tenang: Maarten Paes Baik-baik Saja
-
Purbaya Yudhi Sadewa Diam-diam Fans Mantan Klub Diego Maradona
-
Bojan Hodak Liburkan Tim Persib Setelah Taklukkan Bangkok United
-
Dipanggil Timnas Indonesia U-23, Kakang Rudianto Siap Maksimalkan Kesempatan
-
Indra Sjafri: Marselino Ferdinan Belum Dipanggil, Bukan Tidak..
-
Meski Peluang Lolos Diprediksi 7 Persen, Patrick Kluivert: Insyaallah Siap Membuat Negara Bangga
-
Detik-detik Menegangkan Absennya Emil Audero, Bermula dari Sambungan Telepon
-
Media Vietnam Soroti 6 Pemain Era Shin Tae-yong yang Dicoret Patrick Kluivert
-
Pemain Keturunan di Eropa Kini ke Klub Lokal Prediksi Timnas Indonesia di Piala Dunia 2026: Gak Tahu