Suara.com - Gol cepat Antoine Griezmann mengantarkan Barcelona menang 1-0 melawan Elche dalam laga persahabatan pramusim terakhirnya Sabtu waktu setempat atau Minggu (20/9/2020) dini hari WIB, sehingga Barca memenangi semua dari tiga laga pertamanya di bawah pelatih Ronald Koeman.
Griezmann meneruskan sontekan Jordi Alba pada menit kedua setelah sodoran umpan dari Lionel Messi yang bermain lebih ke dalam dibandingkan saat menang 3-1 melawan Girona yang dua gol di antaranya dicetak Messi.
Dilansir dari Antara yang mengutip Reuters, Luis Suarez kembali berada di luar lapangan sekalipun pelatih Juventus Andrea Pirlo menyatakan pemain Uruguay itu kemungkinan tidak akan bergabung dengan juara Italia tersebut.
Barca mengambil inisiatif permainan tetapi tak bisa menjebol lagi gawang Elche yang promosi kembali ke La Liga setelah lima tahun absen dan bertahan total sampai akhir laga.
Koeman menurunkan hampir kekuatan penuh timnya namun secara mengejutkan tak memasukkan gelandang muda didikan Barca sendiri Riqui Puig yang disebut-sebut tak masuk rencana Koeman musim ini.
Barca mengawali musim baru La Liga ini Minggu pekan depan dengan menjamu Villarreal.
Tag
Berita Terkait
-
Bikin Pusing, Pirlo Pastikan Luis Suarez Batal Merapat ke Juventus
-
Profil Thiago Alcantara, Pemain Baru Liverpool
-
Jadwal Pekan Kedua Liga Spanyol, Real Madrid Tampil Perdana Musim Ini
-
5 Hits Bola: Quique Setien Gugat Barcelona Ihwal Pelanggaran Kontrak
-
Barcelona Hadapi Elche di Joan Gamper Trophy, Koeman: Ini Ujian buat Pemain
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Jelang Napoli vs Chelsea, Antonio Conte Puji Setinggi Langit Taktik Bola Mati Arsenal
-
Shayne Pattynama Gabung Persija Jakarta Langsung Tanya Jordi Amat Demi Target Juara Liga Indonesia
-
Eks Bek Arsenal Mengaku Hampir Gabung Inter Milan Nama Erick Thohir Sampai Terseret
-
Ngeri! Ingin Angkut Cole Palmer ke Old Trafford, MU Wajib Siapkan Rp3 Triliun
-
Liverpool Disebut Bakal Contek Cara Manchester United: Pecat Slot Angkat Gerrard sebagai Interim
-
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Bantai Korsel di Hadapan Shin Tae-yong
-
Presiden RFEF Klaim Final Piala Dunia 2030 Digelar di Spanyol, FIFA Masih Bungkam
-
John Herdman Pantau Langsung Super League 2025 Demi Cari Asisten Pelatih dan Pemain Berbakat
-
4 Alasan Sebenarnya Emil Audero Tak Pulang Bareng Bus Cremonese
-
Kabar Buruk Buat Carrick, Patrick Dorgu Menepi 10 Pekan dari Manchester United