Thiago Alcantara resmi gabung Liverpool. [Laman resmi Liverpool]
Suara.com - Thiago Alcantara merupakan pemain sepak bola berkebangsaan Spanyol. Memiliki nama asli Thiago Alcantara do Nascimento, lahir 11 April 1991 di San Pietro Vernotico. Thiago Alcantara pernah bermain untuk Bayern Munchen. Thiago menjadi salah satu pemain muda dengan kemampuan passing yang menjanjikan untuk Timnas Spanyol. Berikut profil lengkap Thiago Alcantara beserta perjalanan karirnya.
- Pindah ke Liverpool
Kini Thiago telah bergabung dengan tim Liverpool hingga 30 Juni 2024 mendatang. Melalui akun media sosial resmi dari Liverpool, terdapat unggahan pengumuman bergabungnya Thiago di Anfield Stadium. Dalam unggahan video tersebut juga terlihat Thiago menyampaikan alasan meninggalkan Bayern Munchen dan pindah ke Liverpool karena profesionalitas kerja sebagai pesepak bola. - Punya Bakat Turunan Orang Tuanya yang Atlet
Tak diragukan lagi bakat atlet dalam diri Thiago merupakan bakat turunan dari kedua orang tuanya. Thiago merupakan putra dari pasangan Mazinho dan Valeria Alcantara. Ayahnya merupakan mantan pemain sepak bola Brasil dan ikut memenangkan Piala Dunia 1994. Sedangkan ibunya, Valeria Alcantara merupakan mantan pemain bola voli. Thiago memiliki seorang adik laki- laki bernama Rafael yang kini juga tergabung dalam FC Barcelona. - Tertarik Sepakbola Sejak Usia Lima
Perjalanan karir Thiago menjadi pesepak bola menjadi cerita yang menarik. Thiago mulai tertarik dengan sepak bola saat masih berusia lima tahun. Meskipun ayahnya merupakan seorang selebritis sepak bola namun dirinya tidak lantas memanfaatkan ketenaran ayahnya. Thiago memulai karirnya dari tingkat rendah Flamengo di Brasil, kemudian pindah ke Spanyol dan mulai bergabung dengan tim Galician Ureca di Nigan. Pada tahun 2001 Thiago bergabung dengan tim Kelme Fc. Saat dirinya berusia 10 tahun ia kembali ke tim Flamengo. Kemudian pada tahun 2005 Thiago menandatangani kontrak dengan FC Barcelona. Thiago debut tim pertama kali pada tahun 2009. - Menikahi Julia Vigas
Berhasil dalam karir tidak membuat Thiago lupa urusan asmara. Pada tahun 2015, tepatnya pada tanggal 27 Juni 2015 Thiago menikahi kekasihnya bernama Julia Vigas. Seorang model cantik dari Belanda yang ia temui setelah tiba di Bayern Munchen. Upacara pernikahan mereka digelar di Sant Climent de Peralta, Carolina, Spanyol. Keduanya kini telah dikaruniai seorang putra bernama Gabriel yang di prediksi akan meneruskan bakat Thiago.
Demikian profil Thiago Alcantara untuk Anda.
Kontributor : Mutaya Saroh
Komentar
Berita Terkait
-
Liverpool Disebut Bakal Contek Cara Manchester United: Pecat Slot Angkat Gerrard sebagai Interim
-
Barcelona vs Copenhagen: Misi Blaugrana Jaga Rekor Unbeaten Lawan Wakil Denmark di Camp Nou
-
Profil Sari Yuliati: Srikandi Golkar yang Resmi Gantikan Adies Kadir sebagai Wakil Ketua DPR RI
-
Bursa Transfer Liga Inggris Memanas di Pekan Terakhir: Cole Palmer Buka Peluang ke MU
-
Profil Rayn Wijaya, Biodata dan Kisah Cintanya dengan Ranty Maria
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Jelang Napoli vs Chelsea, Antonio Conte Puji Setinggi Langit Taktik Bola Mati Arsenal
-
Shayne Pattynama Gabung Persija Jakarta Langsung Tanya Jordi Amat Demi Target Juara Liga Indonesia
-
Eks Bek Arsenal Mengaku Hampir Gabung Inter Milan Nama Erick Thohir Sampai Terseret
-
Ngeri! Ingin Angkut Cole Palmer ke Old Trafford, MU Wajib Siapkan Rp3 Triliun
-
Liverpool Disebut Bakal Contek Cara Manchester United: Pecat Slot Angkat Gerrard sebagai Interim
-
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Bantai Korsel di Hadapan Shin Tae-yong
-
Presiden RFEF Klaim Final Piala Dunia 2030 Digelar di Spanyol, FIFA Masih Bungkam
-
John Herdman Pantau Langsung Super League 2025 Demi Cari Asisten Pelatih dan Pemain Berbakat
-
4 Alasan Sebenarnya Emil Audero Tak Pulang Bareng Bus Cremonese
-
Kabar Buruk Buat Carrick, Patrick Dorgu Menepi 10 Pekan dari Manchester United