Suara.com - Empat tim telah memastikan lolos ke putaran Euro 2020 setelah memenangi laga play off. Berikut daftar lengkap 24 negara yang memastikan ambil bagian di turnamen bergengsi benua Eropa ini.
Hungaria, Makedonia Utara, Slovakia, dan Skotlandia mengisi empat slot terakhir Piala Eropa 2020 setelah memenangi partai final play-off Piala Eropa 2020 digelar pada Jumat (13/11/2020) dini hari WIB
Hungaria lolos ke fase grup Piala Eropa yang akan dihelat tahun depan --penyelanggaraan turnamen ditunda imbas pandemi COVID-19, berkat kemenangan 2-1 atas Islandia pada laga play-off yang dihelat di Puskas Arena, Budapest.
Pada laga final play-off lainnya, Michal Duris mengemas gol penentu kemenangan pada babak perpanjangan waktu untuk membawa Slovakia menang 2-1 atas Irlandia Utara.
Sementara Makedonia Utara juga menjalani laga ketat kontra Georgia di Boris Paichadze Dinamo Arena, Tbilisi, pada final jalur D. Gol Goran Pandev pada menit ke-56 menjadi penentu kemenangan Makedonia Utara.
Sedangkan Skotlandia mengunci tiket terakhir setelah menang 5-4 di babak adu penalti. Penendang terakhir Serbia yakni Aleksandar Mitrovic gagal melakukan tugasnya.
Peserta sudah lengkap, UEFA pun telah melakukan pembagian grup Euro 2020, yang bakal digelar pada 2021. Dari komposisi negara yang berlaga, Grup F bisa disebut sebagai grup Neraka.
Pasalnya di Grup F ini akan diisi oleh Hungaria, Portugal, Prancis dan Jerman yang memiliki tradisi bagus di turnamen ini dan memiliki nama nama besar pemain.
Sementara Inggris berada di Grup D bersama Kroasia, Skotlandia dan Republik Ceko. Sedangkan Belanda sayu grup bersama Ukraina, Austria dan Makedonia Utara.
Baca Juga: Jadi Pahlawan Makedonia Utara, Pandev: Usia Tak Penting dalam Sepakbola
24 tim tersebut siap bersaing di turnamen sepakbola terakbar antar negara-negara Benua Biru itu pada 11 Juni-11 Juli 2021 nanti
Berikut Negara dan Pembagian Grup Euro 2020:
Grup A: Turki, Italia, Wales, Swisss
Grup B: Denmark, Finlandia, Belgia, Rusia
Grup C: Belanda, Ukraina, Austria, Makedonia Utara
Grup D: Inggris, Kroasia, Skotlandia, Republik Ceko
Berita Terkait
-
Usai Debut Menjanjikan, Marselino Ferdinan Menghilang dari Skuad AS Trencin di Piala Slovakia
-
Marselino Ferdinan Tunjukkan Naluri Menyerang dalam Debut 45 Menit di AS Trencin
-
Marselino Ferdinan Buang Peluang Emas di Laga Perdana, Pelatih AS Trencin Tegaskan Satu Hal
-
Statistik Memukau dalam Debut Marselino Ferdinan, Calon Bintang AS Trencin?
-
Gebrakan Marselino Ferdinan di Liga Slovakia: Debut Manis, Langsung Jadi Motor Serangan AS Trencin
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
Pilihan
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
Terkini
-
Piala Dunia U-17 di Depan Mata, Nova Arianto Minta Garuda Muda 'Bercermin' dan Introspeksi Diri
-
Usai Dibui Gegara Kasus Pelecehan Seksual, Dani Alves Mendadak Jadi Alim
-
Prediksi Juventus vs Udinese: Mampukah Si Nyonya Tua Bangkit di Turin?
-
Prediksi Arsenal vs Brighton & Hove Albion: The Gunners Bidik Tiket Perempat Final
-
Gila! Arab Saudi Bakal Bangun Stadion di Atas Pencakar Langit untuk Piala Dunia 2034
-
Prediksi Inter Milan vs Fiorentina: Il Nerazzurri Coba Bangkit, La Viola Krisis
-
Prediksi Atalanta vs AC Milan: Ujian Berat Rossoneri di Bergamo
-
4 Laga Persib Tanpa Kebobolan, Teja Paku Alam Bongkar Rahasianya
-
Dianggap Beban Negara! Stadion Legendaris Final Piala Dunia Terlilit Utang Rp34 Triliun
-
Panas! Semua Serang Lamine Yamal, tapi Diam Soal Kasus Pornografi Anak Pemain Madrid