Suara.com - Laga hidup mati akan dilakoni Real Madrid di laga pamungkas Grup B. Di matchday keenam, Madrid akan menjamu Borussia Monchengladbach, di Estadio Di Stefano, Kamis (10/11/2020).
Real Madrid saat ini berada di posisi tiga klasemen Grup B dengan koleksi tujuh poin dari lima pertandingan. Real Madrid mengantongi poin sama dengan Shakhtar Donetsk yang berada di posisi dua.
Di posisi teratas ada Monchengladbach yang mengantongi delapan poin. Sedangkan di posisi juru kunci, di luar dugaaan, di tempati Inter Milan.
Melihat posisi klasemen saat ini, Madrid tidak punya pilihan lain kecuali memenangi pertandingan kontra wakil Jerman tersebut untuk menjaga asa lolos ke babak 16 besar Liga Champions musim ini.
Menanggapi situasi timnya saat ini, Zidane tetap optimistis. Pelatih asal Prancis siap memeras otak demi meloloskan timnya ke fase knock out.
“Kami tahu ini akan sulit. Saya positif dan saya hanya memikirkan kemenangan. Kami akan melakukan semua yang kami bisa untuk mendapatkan tiga poin," kata Zidane seperti dikutip laman resmi UEFA, Selasa (8/12/2020).
"Semua pemain, dan klub, terbiasa bermain di bawah tekanan - kami terbiasa bermain seperti ini."
"Kami tahu apa yang dipertaruhkan. Kita perlu mengendalikan emosi kita dan, yang terpenting, mempersiapkan diri dengan baik."
“Ini adalah pertandingan yang berbeda [dengan pertemuan pertama di Turin] karena kami tahu persis bagaimana situasinya."
Baca Juga: Okan Buruk Kasih Sinyal Istanbul Basaksehir Bakal All Out di Markas PSG
"Kami ingin mendapatkan tiga poin dan finis di puncak grup; itulah yang kita semua pikirkan. Semua pertandingan penting tetapi ini adalah kesempatan besar untuk menunjukkan siapa kami sebagai sebuah tim."
Berita Terkait
-
Jelang Napoli vs Chelsea, Antonio Conte Puji Setinggi Langit Taktik Bola Mati Arsenal
-
Barcelona vs Copenhagen: Misi Blaugrana Jaga Rekor Unbeaten Lawan Wakil Denmark di Camp Nou
-
Satu Gol Lagi, Kylian Mbappe Lewati Rekor Abadi Cristiano Ronaldo di Liga Champions
-
Prediksi Skor PSV Eindhoven vs Bayern Munich: Misi Bangkit Die Roten
-
Prediksi Skor Arsenal vs Kairat: The Gunners Bakal Pesta Gol di Emirates
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Kapan Timnas Futsal Indonesia Main Lagi Usai Gilas Korsel 5-0?
-
H-134 Piala Dunia 2026: Harga Hotel di AS, Kanada dan Meksiko Meroket, Suporter Berebut Reservasi
-
Andrew Jung Tak Menyangka Satu Tim dengan Layvin Kurzawa
-
Teror Kartel Jelang Piala Dunia 2026: 11 Orang Tewas di Lapangan Sepak Bola Meksiko
-
Detail Kecil Perubahan Ala Michael Carrick: Metode Latihan Baru, Bangkitkan Mental Juara King MU
-
Marc Klok Siap Buat Layvin Kurzawa Nyaman di Persib Bandung
-
Kiper Persib Teja Paku Alam Perpanjang Rekor Clean Sheet, Emil Audero dan Maarten Paes Wajib Waspada
-
Layvin Kurzawa Debut Saat Persib Lawan Persis? Begini Kata Bojan Hodak
-
Jelang Napoli vs Chelsea, Antonio Conte Puji Setinggi Langit Taktik Bola Mati Arsenal
-
Shayne Pattynama Gabung Persija Jakarta Langsung Tanya Jordi Amat Demi Target Juara Liga Indonesia