Suara.com - Jawdal bola malam ini, Rabu hingga Kamis (11/2/2021) dini hari WIB akan menyajikan pertandingan dari berbagai kompetisi seperti Piala FA, Copa del Rey, Piala Prancis, dan Coppa Italia.
Dari Piala FA, empat pertandingan putaran kelima akan tersaji malam ini yakni antara Swansea City vs Manchester City, Leicester City vs Brighton, Sheffield United vs Bristol City, dan Everton vs Tottenham Hotspur.
Duel dua klub Liga Inggris, Everton vs Tottenham Hotspur bakal jadi pertandingan yang menarik untuk disaksikan. Laga tersebut akan bergulir di Godison Park pada pukul 03.15 WIB.
Sementara dari Copa del Rey, pertandingan semifinal leg pertama antara Sevilla vs Barcelona akan tersaji malam ini. Laga itu bakal bergulir di stadion Ramos Sanchez Pizjuan pukul 03.00 WIB.
Dari Coppa Italia, pertandingan semifinal leg kedua antara Atalanta vs Napoli akan berlangsung dini hari nanti. Laga penentuan siapa yang berhak ke partai puncak ini akan bergulir pukul 02.45 WIB.
Piala Prancis juga tak ketinggalan untuk bergulir pada dini hari nanti. Ada 10 laga babak 64 besar yang dimainkan mulai dari Rabu malam hingga Kamis (11/2/2021) dini hari WIB.
Salah satu pertandingan yang mungkin menarik disaksikan adalah duel antara Caen menghadapi klub raksasa Paris Saint-Germain yang bakal bergulir pukul 03.05 WIB.
Berikut jadwal bola malam ini live TV, Rabu (10/2/2021) hingga Kamis (11/2/2021) dini hari WIB:
Piala FA 2020-2021 (Putaran Kelima)
Baca Juga: Swansea vs Manchester City: Aguero Sudah Berlatih tapi Belum Siap Main
Kamis (11/2/2021)
00.30 WIB: Swansea vs Man City (Live RCTI+ & beIN)
02.30 WIB: Leicester vs Brighton (Live beIN)
02.30 WIB: Sheffield United vs Bristol (Live beIN)
03.15 WIB: Everton vs Tottenham (Live RCTI+ & beIN)
Copa del Rey (Leg 1 Semifinal)
Kamis (11/2/2021)
03:00 Sevilla vs Barcelona (DAZN).
Coppa Italia 2020-2021 (Leg 2 Semifinal)
Kamis (11/2/2021)
02.45 WIB: Atalanta vs Napoli (Live TVRI)
Piala Prancis (Babak 64 Besar)
Rabu (10/2/2021)
20.45 WIB: Auxerre vs Marseille
20.45 WIB: Bordeaux vs Toulouse
20.45 WIB: Grenoble vs Monaco
20.45 WIB: Nantes vs Lens
20.45 WIB: Strasbourg vs Montpellier
23.00 WIB: Amins vs Metz
23.00 WIB: Brest vs Rodez
23.00 WIB: Nimes vs Nice
Kamis (11/2/2021)
01.00 WIB: Dijon vs Lille
03.05 WIB: Caen vs Paris Saint-Germain (beIN Sports Xtra)
Tag
Berita Terkait
-
Rayakan Gol Pertamanya di Barcelona, Trincao Hamburkan Uang Rp 4,2 Miliar
-
Juventus Maju ke Final Coppa Italia, Pirlo Sebut Sudah Sesuai Rencananya
-
Intip 6 Fakta Menarik Usai Man Utd Singkirkan West Ham di Piala FA
-
Viral Wajah Sedih Van de Beek Saat Ditarik Keluar di Laga MU vs West Ham
-
Antonio Conte Tertangkap Basah Acungkan Jari Tengah ke Petinggi Juventus
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Antoine Semenyo Langsung On Fire, Guardiola Dapat Potongan Puzzle yang Hilang
-
6 Rantis Kawal Skuat Persija Jakarta Tiba di Markas Persib Bandung
-
Sesaat Lagi Kick Off! Ini Lokasi Nobar Persib vs Persija di Jakarta dan Bandung
-
Terungkap! John Herdman Hampir Latih Eks Klub Wayne Rooney
-
Senyum-senyum Perih Ruben Amorim Saat Tiba di Kampung Halaman Usai Dipecat MU
-
Fabio Grosso Bongkar Penyebab Jay Idzes Cs Dipermalukan AS Roma di Olimpico
-
Rapor Jay Idzes Usai Sassuolo Dipecundangi AS Roma di Stadion Olimpico
-
Profil Klub Macclesfield FC yang Dilatih Adik Wayne Rooney: Tim Amatir Ukir Sejarah di Piala FA
-
Hasil Piala FA: Adik Wayne Rooney Bawa Tim Amatir Cetak Sejarah Singkirkan Juara Bertahan
-
Jaminan Laga Sengit! Ini Link Live Streaming Persib Bandung vs Persija