Suara.com - Istri David Bechkam, Victoria Beckham, ternyata hampir menikah dengan teknisi listrik yang bekerja membuat alarm maling. Bahkan Victoria masih menyimpan cincin tunangannya.
Legenda Manchester United, David Beckham sudah menikah dengan Victoria selama sekitar 23 tahun. Hubungan rumah tangga Beckham dan Victoria ternama diketahui sangat romantis.
Nah, siapa sangka ternyata Victoria nyaris menikah dengan pria lain sebelum dia bertemu oleh Beckham. Dalam sebuah wawancara teranyar, Victoria menyampaikan membagikan cerita tersebut.
Victoria hampir menikah dengan pria bermana Mark Wood yang bekerja sebagai teknisi listrik. Momen itu terjadi ketika Victoria masih merintis karier dengan grup musik Spice Girl.
Istri David Beckham itu awalnya bertemu dengan Mark Wood saat usianya masih sangat belia, 14 tahun. Keduanya menjalin hubungan asmara selama enam tahun, bahkan mereka juga tinggal bersama.
Meski belum menikah, Victoria bahkan sudah memakai Wood di nama belakangnya. Hal itu digunakannya pada merchandise awal di Spice Girl.
Akan tetapi, hubungan keduanya mulai tetak ketika Victoria dan Spice Girl mulai naik daun. Semakin tenarnya Spice Girl, waktu Victoria bersama Mark Wood semakin menipis dan hal itu membuat hubungan keduanya memburuk dan akhirnya kandas serta batal menikah.
"Dia (Mark Wood) bukan orang yang tepat untuk saya. Saya tidak menikmati diri saya sendiri, jadi (hubungan) harus diakhiri," ucap Victoria kepada Denise Van Outen yang memandu acara The Big Breakfast seperti dikutip dari The News pada Selasa (20/4/2021).
"Saya juga tidak mengembalikan cincin (tunangan) itu padanya. Saya masih menyimpannya karena cincin yang terkutuk. Bukankah itu mengerikan? itu membuat saya terkesan matre," imbuhnya.
Baca Juga: HUT ke-91, PSSI Dapat Ucapan Selamat dari Presiden AFF hingga Pemain Timnas
Singkat cerita, dua tahun setelah tidak jadi menikah dengan Mark Wood, Victoria akhirnya bertemu dengan David Beckham. Akhirnya mereka berdua menikah dan kini hidup romantis.
Berita Terkait
-
Kubu Ole In, Beckham: Solskjaer Lakukan Pekerjaan Luar Biasa di MU
-
Puji Hasil Kerja Solskjaer di Manchester United, Beckham: Luar Biasa
-
Menurut Beckham Tidak Sulit Boyong Ronaldo dan Messi ke Inter Miami
-
Beckham Yakin Ronaldo dan Messi Berminat Tutup Karier di Inter Miami
-
Gara-gara Blaise Matuidi, Klub Milik David Beckham Diinvestigasi MLS
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
3 Fakta Menarik Ange Postecoglou, Kandidat Ideal untuk Latih Timnas Indonesia
-
PSSI Kantongi 5 Kandidat Pelatih Baru Timnas Indonesia, Nama Shin Tae-yong Tak Masuk
-
Bayern Munich Optimistis Pertahankan Upamecano di Tengah Gempuran Klub Elite Eropa
-
Dirtek PSSI Ungkap Road Map Sepak Bola Indonesia Baru Diluncurkan 2026
-
Hasil BRI Super League: Remontada Persija, Jungkalkan Persik Kediri 3-1
-
Catat! Ini Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di SEA Games 2025
-
Dear Erick Thohir! Sejarah Tercipta di Solo, Timnas Indonesia CP Lolos IFCPF World Cup 2026
-
Hadapi Irlandia Utara, Gennaro Gattuso Pesimis Lolos ke Piala Dunia 2026
-
Ranking FIFA Terbaru: PSSI Fokus SEA Games 2025, Indonesia Makin Ketinggalan
-
Prediksi Inggris Bakal Berada di Grup Neraka Piala Dunia 2026, Haaland Cs Jadi Ancaman