Suara.com - Kehadiran Cristiano Ronaldo di Manchester United bakal membuka peluang besar bagi Setan Merah untuk meraih gelar juara Liga Inggris musim ini.
Manchester United sukses mengamankan tanda tangan Cristiano Ronaldo dari Juventus. Kabar itu diumumkan diumumkan The Red Devils secara resmi pada Jumat (27/8/2021) malam WIB.
Tim asuhan Ole Gunnar Solskjaer sukses memulangkan kapten timnas Portugal itu setelah Manchester City menarik diri dari negosiasi.
Beberapa waktu terakhir ini, CR7 memang disebut-sebut bakal bergabung dengan Man City. Namun, hal itu dipatahkan setelah MU sukses mengamankan Ronaldo untuk pulang ke Old Trafford.
Tentu saja, kedatangan Ronaldo bakal membuka peluang besar bagi Manchester United untuk meraih gelar juara Liga Inggris musim 2021/2022.
Sebab, kualitas yang dimiliki pemain berusia 36 tahun itu masih belum habis meski usianya mulai menua.
Berikut tiga alasan Manchester United bisa juara Liga Inggris setelah merekrut Cristiano Ronaldo:
Jawaban kebutuhan tim
Kepulangan CR7 ke Manchester United bisa menjadi jawaban atas kebutuhan tim asuhan Ole Gunnar Solskjaer tersebut.
Baca Juga: Warganet Bersuka Ronaldo Kembali ke MU, Follower Medsos Meroket
Setelah sukses merekrut Jadon Sancho dan Raphael Varane pada bursa transfer ini, MU masih membutuhkan sosok penyerang yang mumpuni.
Saat ini, tim Setan Merah memang sudah memiliki sosok penyerang yang cukup berkualitas dalam diri Edinson Cavani.
Namun, MU belum bisa sepenuhnya menggantungkan nasib kepada sosok penyerang berusia 34 tahun tersebut.
Hadirnya Cristiano Ronaldo tentu bakal menambah pilihan Ole Gunnar Solskjaer untuk mengisi posisi nomor sembilan.
Tajamkan lini serang
Meskipun saat ini telah berusia 36 tahun, kualitas Cristiano Ronaldo diyakini masih belum habis. Hal itu diperkuat dengan sejumlah catatan impresif.
Berita Terkait
-
Jadwal Bola Malam Ini: Ada Manchester City vs Arsenal, Liverpool vs Chelsea
-
Cristiano Ronaldo Comeback, Saham Manchester United Melonjak Rp 4,2 Triliun
-
Patrice Evra Bagikan Percakapannya dengan Ronaldo di Medsos Setelah MU Umumkan Kesepakatan
-
Cristiano Ronaldo Pulang ke Manchester United, Sujiwo Tejo Pagi-Pagi Gedor Pintu Mahfud MD
-
Cristiano Ronaldo Balik ke Manchester United, Gajinya Lampaui Kevin De Bruyne
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
Terkini
-
Thailand Tuan Rumah, Kemenpora Ragu Beri Target Juara ke Timnas Indonesia U-23
-
Jadwal Liga Spanyol Pekan ke-12: Real Madrid dan Barcelona Hadapi Laga Tandang Sulit
-
Prediksi Tottenham Hotspur vs Manchester United, Misi Incar Posisi Tiga Besar
-
Jadwal Liga Italia 8-10 November 2025, Laga Krusial Emil Audero dan Jay Idzes
-
Jadwal Liga Inggris Pekan 11: Dua Big Match Panas, Spurs vs MU dan City vs Liverpool
-
Mengaku Tunggu Tawaran dari PSSI, Calon Pelatih Timnas Indonesia: Saya Siap
-
Nomor Punggung 205! Pemain Keturunan Australia-Inggris di Persija U-18 Bikin Publik Penasaran
-
PSSI Wajib Gerak Cepat, Timur Kapadze Siap ke Negara Lain Jika Tawaran Tak Kunjung Datang
-
3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
-
Pelatih Baru Timnas Indonesia Sudah Ditemukan? Timur Kapadze: InsyaAllah