Suara.com - Kekasih pemain Queens Park Rangers (QPR), Andre Gray bernama Leigh-Anne Pinnock secara mengejutkan masuk dalam lima besar WAGs tersukses di dunia. Demikian rilis yang dilakukan oleh SlotsUp.
Menurut data SlotsUp, pasangan Gerard Pique menjadi WAGs tersukses di dunia. Lalu diikuti oleh istri David Beckham (Victoria), pacar Oxlade-Chamberlain (Perrie Edwards), dan kekasih Paulo Dybala (Oriana Sabatini).
Nah, di posisi lima daftar tersebut ada nama Leigh-Anne Pinnock yang merupakan tunangan Andre Gray. Jika dibandinkan dengan Pique, Beckham, Chamberlain, dan Dybala, nama Gray tentu kalah besar.
Meski nama Andre Gray tak sebesar bintang lain, tunangannya memang tersohor di Inggris. Pasalnya, Leigh-Anne Pinnock adalah member Little Mix yang berarti adalah rekan pacar Chamberlain, Perrie Edwards.
Bahkan di dalam daftar ini tuangan Andre Gray mengalahkan sosok Georgina Rodriguez yang merupakan kekasih bintang ternama, Cristiano Ronaldo.
Andre Gray dan Pinnock sendiri mulai berpacaran pada medio 2016 silam. Hubungannya kemudian awet dan Gray melamar Pinnock pada 2020 lalu.
Pasangan ini pun sudah dikaruniai anak belum lama ini. Pinnock sudah melahirkan bayi kembar dan hubungannya dengan pemain QPR itu tampak harmonis.
Terlepas dari itu, Andre Gray sendiri kini bermain di klub kasta kedua, QPR. Gray adalah pemain yang dipinjam QPR dari Watford hingga akhir musim 2021/2022.
Baca Juga: Kalahkan Victoria Beckham, Shakira Dinobatkan jadi WAGs Tersukses di Dunia
Berita Terkait
-
WAGs Dicap Umbar Body Bohay tapi Yang Satu Ini Beda: Pengacara HAM
-
Berpisah dengan Wolves, Justin Hubner Dilirik Queens Park Rangers
-
Dari Lapangan Hijau ke Pesona Istri: Intip Gaya WAGs Timnas Indonesia, Siapa Paling Cantik?
-
5 Pesona Katy Esistia Pacar Ole Romeny yang Punya Profesi Mentereng
-
Pantas Timnas Main Gacor Lawan Arab, Ini 4 WAGS Pemain Naturalisasi yang Hadir di GBK: Cantiknya Nggak Ada Obat!
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Jamie Carragher Sindir Trent Alexander-Arnold: Dia Telah Menipu Fans Liverpool
-
Elkan Baggott Menggila! Bawa Ipswich Town 8 Pertandingan Tanpa Kalah
-
Cristiano Ronaldo Ngaku Bukan Pria Romantis yang Suka Berikan Bunga tapi Ngasih Cincin Rp30 M
-
FAM Bikin Karier Pemain Hancur! Rodrigo Holgado Terancam Diputus Kontrak Tanpa Dibayar
-
Lamine Yamal Bakal Dapat Mama Baru, Beda Usianya Cuma 5 Tahun!
-
Bukan Lembek! Pemain Timnas Indonesia U-17 Harus Berani Benturan Jika Ingin Kalahkan Brasil
-
Flick dan Lewandowski Satu Suara Soal Lamine Yamal, Ada Apa di Balik Sikap Barcelona?
-
Calvin Verdonk Terancam Sanksi, Pihak Klub Kasih Peringatan, Ada Masalah Apa?
-
Gila! Tiap Calvin Verdonk Cs Cetak Gol, Orang Ini Berlari Sejauh 10 Km
-
Evandra Florasta Cs Hadapi Brasil, Mental Bertanding Digenjot Nova Arianto